Suara.com - Banyak pihak yang mempertanyakan cara top up kartu Flazz BCA di aplikasi My BCA atau aplikasi M Banking.
cara top up kartu Flazz BCA ini tentu saja sangat perlu diketahui terutama bagi pengguna yang sering bertransaksi menggunakan uang elektronik seperti Flazz BCA.
Melansir informasi dari laman resmi BCA, Flazz BCA adalah kartu uang elektronik serbaguna yang sudah dilengkapi dengan chip serta Radio Frequency Identification (RFID).
KartuFlazz BCA dirancang untuk mempermudah serta mempercepat pembayaran non-tunai dalam berbagai transaksi, seperti berbelanja di ribuan merchant, membayar tol, parkir, transportasi umum, serta transaksi lainnya.
Semua hal tersebut menjadi lebih praktis dengan Flazz. Cukup dengan menempelkan kartu, pembayaran pun langsung selesai.
Lalu, bagaimana cara top up kartu Flazz BCA di M Banking? Berikut ini penjelasannya.
Cara Top Up Flazz BCA di M-Banking
Berikut langkah-langkah melakukan top up kartu Flazz BCA melalui aplikasi BCA Mobile:
1. Buka aplikasi BCA Mobile di ponsel.
Baca Juga: Cara Top Up Kartu Flazz BCA di M-Banking, Bye-bye Antre!
2. Pilih m-BCA, lalu masukkan Kode Akses.
3. Pilih menu Flazz.
4. Tempelkan kartu Flazz pada area NFC di ponsel.
5. Pilih Top Up Flazz.
6. Pilih nominal top up yang diinginkan, atau masukkan jumlahnya di kolom Nominal Lain.
7. Masukkan PIN m-BCA untuk konfirmasi transaksi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Seskab Teddy Bongkar Isi Pertemuan 2,5 Jam Prabowo-Macron, Selaraskan Isu Global di Meja Makan
-
Penyebab Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Wamen Didit Ungkap Kondisinya
-
Update Terkini ASN Pindah ke IKN Nusantara, Tahap Awal Mulai Dilaksanakan?
-
Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
-
Tito Karnavian Resmikan Huntara Agam, Dorong Percepatan Bantuan dan Validasi Data Korban Bencana
-
Peluang Bonus Demografi, Wamen P2MI Sebut Gejolak Global Belum Surutkan Permintaan PMI
-
Menteri Trenggono Pingsan Saat Pimpin Upacara Pelepasan Korban Pesawat ATR
-
Update Terbaru Kenaikan Gaji PNS, PPPK, dan TNI-Polri Tahun 2026
-
Update Banjir Jakarta Minggu Pagi: 19 RT Masih Terendam, Ratusan Warga Bertahan di Pengungsian
-
Lawatan Selesai, Ini Rangkuman Capaian Strategis Prabowo di Inggris, Swiss dan Prancis