Suara.com - Beberapa hari terakhir beredar di media sosial akan sebuah postingan dengan foto Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin. Foto itu disertai tulisan yang dinarasikan bahwa Kementerian Kesehatan meminta semua calon penumpang pesawat sudah divaksin TBC dan menunjukkan surat vaksin.
"Tujuannya untuk mencegah penyebaran lewat udara," demikian penggalan narasi dalam postingan tersebut.
Diketahui, unggahan itu beberapa diposting di laman Facebook maupun di X (dulu Twitter).
Lantas benarkah postingan dari Kemenkes itu benar meminta semua calon penumpang pesawat sudah divaksin dan menunjukkan vaksin TBC untuk mencegah penularan lewat udara?
Penelusuran Tim Cek Fakta Suara.com
Dari penelusuran yang dilakukan tim Cek Fakta Suara.com, ditemukan postingan yang menyatakan bantahan terkait unggahan soal vaksin TBC tersebut. Begini isi narasinya:
"WASPADA HOAKS!
"Healthies, jangan mudah percaya dengan informasi yang belum jelas sumbernya".
Beredar narasi tidak benar soal kewajiban vaksin TBC untuk naik pesawat. Faktanya, tidak ada aturan yang mewajibkan vaksin TBC untuk naik pesawat.
Baca Juga: CEK FAKTA: Prabowo Ajak Presiden Macron Berkunjung, Benarkah Candi Borobudur Dipasang Eskalator?
Yuk, lebih bijak dalam menyaring informasi. Cek fakta sebelum percaya!
Informasi kesehatan yang dapat dijamin validitasnya dapat diakses pada website dan akun media sosial resmi Kemenkes RI."
Selanjutnya, dilakukan penelusuran ke akun resmi Kementerian Kesehatan RI @kemenkes_ri. Bantahan itu diunggah Kemenkes lewat stories di akun Instagramnya. Akun Kemenkes RI memuat unggahan yang membantah terkait informasi wajib vaksin TBC bagi calon penumpang pesawat.
Berikut sumbernya unggahan Kemenkes RI:
https://www.instagram.com/stories/kemenkes_ri/3638624368323838905/
Kesimpulan:
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Prabowo Ajak Presiden Macron Berkunjung, Benarkah Candi Borobudur Dipasang Eskalator?
-
Cek Fakta: Benarkah Dewi Perssik Usir Yoni Dores dari Acara Pagi Pagi Ambyar?
-
Dibela? Legislator PKB Tanggapi Desakan Copot Menkes Budi Gunadi: Itu Berlebihan!
-
Ucapan Kontroversial Menkes Budi Sadikin Diprotes Guru Besar hingga Dokter, Pakar: Sebaiknya Diganti
-
Gaya Komunikasi Menkes Budi Gunadi Disebut Terlalu 'Top Down', Pakar: Cocoknya untuk Negara Otoriter
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Antisipasi Puncak Cuaca Ekstrem, BPBD Tebar 2,4 Ton Bahan Semai di Hari Keenam OMC
-
Wacana Polri di Bawah Kementerian Mengemuka, Yusril Tegaskan Masih Tahap Opsi Reformasi
-
Ratusan Warga Serang Masih Mengungsi, Banjir Dominasi Bencana Hidrometeorologi
-
Drama Sidang Korupsi: Hakim Ad Hoc Walkout Tuntut Gaji, Kini Diperiksa KY
-
Antisipasi Jalan Rusak akibat Banjir, Dinas Bina Marga DKI Lirik Aspal 'Sakti' yang Bisa Serap Air
-
Pascabencana Bireuen, Mendagri Tito Tinjau Infrastruktur Jembatan
-
Keterlibatan TNI-Polri Jadi Petugas Haji 2026 Melonjak Drastis, Menhaj: Naik Hampir 100 Persen Lebih
-
Konflik Agraria Belum Usai, Legislator Gerindra Minta Pemerintah Buang Ego Sektoral demi Keadilan
-
Tunjangan Panitera Cuma Rp400 Ribu, DPR Peringatkan Bahaya: Kualitas Pengadilan Taruhannya!
-
MBG Bertransformasi: dari Piring Makan ke Jaring Pengaman Sosial