“Wah enak banget ya duduk santai di meja DPR bisa nge-vape lagi. Di luar sana banyak orang yang ingin kerja dan serius, dia malah santai enak-enakan,” kata akun @loke***
“Herannya yang kayak gini kok bisa kepilih, yang rapat juga gak ada yang negur. Backgroundnya kayak bukan orang biasa nih,” komen akun @ekoyu***
“Kelihatan banget tuh nge-vape sambil live TikTok,” ujar akun @anak***
“Di ruangan AC sempet-sempetnya nge-vape, gak dengerin jalannya rapat woyyy” kata akun @rixk***
Siapa Fadhal Rahmat?
Melansir dari berbagai sumber, Fadhal Rahmat merupakan anggota termuda DPRD Kota Kendari.
Ia adalah anak kedua dari lima bersaudara dari pasangan orang tua James Adam Mokke dan Rini Indah Triany.
Pria yang lahir pada tahun 2000 ini merupakan lulusan Sarjana Administrasi Bisnis dari Universitas Halu Oleo (UHO) Kendari pada 2022.
Selain itu ia juga meraih gelar Magister Administrasi Publik di Pascasarjana UHO pada 2024.
Baca Juga: Terjerat Kasus Suap, Ferlan Juliansyah Ternyata Punya Utang Fantastis Rp1,2 Miliar
Pada Pemilihan Legislatif 2024, Fadhal maju dari daerah pemilihan (Dapil) Kota Kendari 3 yang meliputi Kecamatan Poasia, Abeli, dan Nambo.
Ia lalu berhasil lolos dan dilantik sebagai Anggota DPRD Kota Kendari pada 26 Agustus 2024.
Fadhal juga menjadi anggota termuda DPRD Kota Kendari pada periode 2024-2029.
Kontributor : Rizka Utami
Berita Terkait
-
KPK Tahan Eks Anggota DPRD Jambi Suliyanti Terkait Kasus Suap Ketok Palu
-
Anggota DPRD Sumut Bantah Tuduhan SN, Ingatkan Jangan Tebar Fitnah
-
Jelang Putusan Dugaan Kasus Persetubuhan Anak oleh Anggota DPRD, LBH RAKHA Tuntut Vonis Maksimal
-
Menitikan Air Mata Kenang Sosok Brando Susanto, Pramono Anung: Saya Sebenarnya Nggak Gampang Nangis
-
Jasad Mendiang Brando Susanto Disemayamkan di Rumah Duka Carolus, Begini Kata Ketua DPD PDI Jakarta
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Kondisi Terkini Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta: Masih Lemas, Polisi Tunggu Lampu Hijau Dokter
-
Duka Longsor Cilacap: 16 Nyawa Melayang, BNPB Akui Peringatan Dini Bencana Masih Rapuh
-
Misteri Kematian Brigadir Esco: Istri Jadi Tersangka, Benarkah Ada Perwira 'W' Terlibat?
-
Semangat Hari Pahlawan, PLN Hadirkan Cahaya Bagi Masyarakat di Konawe Sulawesi Tenggara
-
Diduga Rusak Segel KPK, 3 Pramusaji Rumah Dinas Gubernur Riau Diperiksa
-
Stafsus BGN Tak Khawatir Anaknya Keracunan karena Ikut Dapat MBG: Alhamdulillah Aman
-
Heboh Tuduhan Ijazah Palsu Hakim MK Arsul Sani, MKD DPR Disebut Bakal Turun Tangan
-
Pemkab Jember Kebut Perbaikan Jalan di Ratusan Titik, Target Rampung Akhir 2025
-
Kejagung Geledah Sejumlah Rumah Petinggi Ditjen Pajak, Usut Dugaan Suap Tax Amnesty
-
Kepala BGN Soal Pernyataan Waka DPR: Program MBG Haram Tanpa Tenaga Paham Gizi