"Di saat pejabat pesta pora, di situ lah rakyat sengsara," kata akun @mask***
Ada juga yang mempertanyakan urgensi menyediakan makanan berlimpah dalam acara-acara seremonial yang dibiayai dari anggaran negara.
"Masih terbungkus rapat dek, nggak apa-apa masih bisa dimakan. Tapi sedih juga, mereka pada buang-buang makanan, padahal masih banyak di luar sana yang kelaparan," kata akun @hikar***
"Itu makanan yang dibuang-buang pakai duit pajak kan ya?" komentar akun @wish***
"Besok-besok mending nggak usah disediain snack aja, itung-itung efisiensi dana," ujar akun @elda***
Perayaan HUT RI di Istana Negara Digelar Meriah
Sebelumnya perayaan HUT RI juga diselenggarakan di Istana Negara pada Minggu, 17 Agustus 2025.
Setelah upacara pengibaran bendera, serangkaian acara telah dipersiapkan untuk menghibur para tamu undangan.
Beberapa acara hiburan yang diselenggarakan di antaranya ada penampilan dari Silent Open Up yang membawakan lagu Tabola Bale hingga menggoyang satu Istana dan menjadi viral di media sosial.
Baca Juga: 7 Fakta Mencengangkan di Balik Bebas Bersyaratnya Setya Novanto
Ada juga pertunjukan kesenian yang digelar di halaman Istana Merdeka, kemudian ada pesta rakyat yang diadakan di kawasan Monas.
Lalu pada malam harinya digelar Karnaval Kemerdekaan yang diikuti oleh instansi pemerintahan seperti kementerian dan instansi lainnya.
Karnaval tersebut berlangsung meriah dan ditutup dengan pertunjukkan kembang api dan drone.
Karnaval kemerdekaan itu juga sekaligus sebagai penanda berakhirnya rangkaian acara perayaan HUT RI-ke 80 yang dilaksanakan pada 17Agustus 2025.
Kontributor : Rizka Utami
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Benarkah Ada Program Sertipikat Tanah Gratis BPN di HUT RI ke-80?
-
Kemendagri Rayakan Puncak HUT ke-80 dengan Jalan Sehat dan Bazar Meriah di TMII
-
Skakmat Kaum Pesimis, Mahfud MD Paparkan Kemajuan Indonesia Sejak Merdeka yang Kerap Dilupakan
-
Heboh Video Ratusan Nasi Kotak Berserakan Diduga Menu HUT RI di Istana, Publik Murka: Efisienshit!
-
Ekspresi Patrick Kluivert saat Upacara HUT RI ke-80 Jadi Sorotan
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Poin Pembahasan Penting Prabowo-Dasco di Istana, 4 Program Strategis Dikebut Demi Rakyat
-
Dituduh Punya Ijazah Doktor Palsu, Arsul Sani Tak akan Lapor Balik: Kalau MK kan Nggak Bisa
-
Viral Usul Ganti Ahli Gizi dengan Lulusan SMA, Ini Klarifikasi Lengkap Wakil Ketua DPR Cucun
-
Heboh Sebut Ahli Gizi Tak Penting, Wakil Ketua DPR Cucun Minta Maaf, Langsung Gelar Rapat Penting
-
Minta Pramono Naikkan Upah Jadi Rp6 Juta, Buruh Sesalkan UMP DKI Kalah dari Bekasi-Karawang
-
Tiap Meter Persegi di Jabodetabek Tercemar 4 Puntung Rokok, Perusahaan Ini Juaranya
-
Energi Bersih Bukan Mimpi, Inovasi 95 Tahun Ini Buktinya
-
Bupati Jember: Mulai 2026 setiap triwulan OPD dievaluasi bersama DPRD
-
Bobby Nasution Tak Kunjung Diperiksa, Penyidik KPK Rossa Purbo Bekti Dilaporkan ke Dewas KPK
-
Kasus Tudingan Ijazah Palsu Arsul Sani Masuk Babak Baru, Kini Ada Aduan Masuk ke MKD DPR RI