Suara.com - Polda Metro Jaya siap melakukan sosialisasi kebijakan larangan mudik Lebaran tahun ini, lewat Operasi Keselamatan Jaya 2021. Demikian dipetik dari kantor berita Antara.
"Sasaran Operasi Keselamatan Jaya 2021 adalah menyosialisasikan larangan mudik dan memberikan edukasi kepada masyarakat tentang protokol kesehatan," jelas Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran, di Lapangan Presisi Ditlantas Polda Metro Jaya, Senin (12/4/2021).
Sebagai catatan, ia menyatakan bahwa seluruh jajaran aparat menunjukkan kesungguhan dan keseriusan dalam mendukung program pemerintah pusat dalam rangka pencegahan penyebaran virus Covid-19 dan memastikan keselamatan seluruh warga.
Dan Operasi Keselamatan Jaya 2021 ini adalah persiapan menjelang diberlakukannya larangan mudik pada 6-17 Mei tahun sekarang. Salah satu sasarannya adalah mengatasi gangguan ketertiban yang ditimbulkan perilaku berkendara yang berisiko.
"Meminimalisir gangguan kamtibmas seperti balap liar dan polusi suara knalpot bising, serta melaksanakan manajemen lalu lintas dalam mengantisipasi arus mudik," ungkap Kapolda Metro Jaya.
Sehingga Operasi Keselamatan Jaya 2021 tidak hanya melulu soal larangan mudik dan protokol kesehatan, namun menyoroti tertib berlalu lintas dan kegiatan kemanusiaan. Yaitu membagikan masker dan melaksanakan tes usap antigen gratis dan bakti sosial kepada masyarakat.
Tag
Berita Terkait
-
Cegat Truk di Tol Cikampek, Polda Metro Bongkar Penyelundupan Pakaian Bekas Impor Rp 4,2 Miliar
-
Polisi Ungkap Alasan Roy Suryo Cs Dicekal: Bukan karena Risiko Kabur, Tapi...
-
Polisi: Pelaku Ledakan SMAN 72 Pesan Bahan Peledak Online, Kelabui Ortu Pakai Alasan Eskul
-
Gerak Dipersempit! Roy Suryo Cs Resmi Dicekal ke Luar Negeri di Kasus Ijazah Jokowi
-
Pertimbangkan Mediasi dengan Jokowi, Roy Suryo dan Rismon Mulai Melunak?
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Suzuki Grand Vitara Terima Sentuhan Baru di GJAW 2025
-
5 Motor Touring Bekas di Bawah Rp20 Juta, Masih Nyaman untuk Jarak Jauh
-
MG Bawa Jajaran Kendaraan Elektrifikasi ke GJAW 2025
-
Lepas L8 Versi Setir Kanan Debut Global di Indonesia, Incar Segmen SUV Premium
-
DFSK Gelora E Ditawarkan dengan Harga Lebih Terjangkau di GJAW 2025
-
Berapa Harga Mobil Bekas Toyota Veloz? Versi Hybrid Resmi Diluncurkan di Indonesia
-
5 Motor Matic Bekas Alternatif Nmax yang Tahan Banting untuk Jalanan Pegunungan
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil yang Aman Buat AC dan Aromanya Enak Buat Hidung
-
Wuling New Alvez Tampil Lebih Stylish Berkat Sejumlah Penyegaran
-
5 Rekomendasi Mobil Matic Rp50 Jutaan buat Ibu-Ibu Antar Jemput Anak Sekolah