Suara.com - Kejaksaan Agung (Kejagung) baru-baru ini mengungkap kasus dugaan korupsi terkait tata kelola minyak mentah dan produk kilang Pertamina-KKKS periode 2018-2023, yang dimulai dari keluhan masyarakat tentang kualitas bahan bakar minyak (BBM) yang kurang bagus.
Menurut Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung, Harli Siregar, banyak warga mengeluhkan kadar oktan BBM yang tidak sesuai dengan yang dijanjikan.
Modus yang dilakukan oleh pihak Pertamina Patra Niaga adalah dugaan manipulasi pengadaan impor produk kilang minyak dengan kadar oktan 92, namun yang didatangkan ternyata bahan bakar dengan oktan 90.
Meski demikian, harga yang dibayarkan Pertamina tetap seharga bahan bakar kadar oktan 92.
Kabar ini tentu saja membuat publik semakin meragukan kualitas BBM di SPBU "merah" yang satu ini.
Salah satu keraguan yang paling sering muncul adalah mengenai kadar oktan yang terkandung dalam bahan bakar, terutama pada produk Pertamax.
Namun, bagi Anda yang ingin memastikan kadar oktan bahan bakar yang Anda gunakan, ternyata ada alat tes oktan yang tersedia di pasaran.
Alat tes oktan bensin ini biasanya populer di kalangan pegiat balap untuk memeriksa kandungan bahan bakar sebelum bertanding. Menurut sejumlah situs jual beli daring, harga alat tes oktan ini berkisar antara Rp4 hingga 8 jutaan, bahkan ada yang sampai Rp 55 jutaan. (Jika Anda penasaran, klik di sini)
Dengan alat tes oktan ini, Anda bisa memeriksa sendiri kualitas bahan bakar yang Anda gunakan, sehingga tidak perlu lagi merasa khawatir dengan trust issue terhadap SPBU tertentu. Tertarik untuk membeli?
Baca Juga: Bantah Dioplos, Zat Aditif Apa yang Dicampurkan ke Pertamax?
Berita Terkait
-
Kontrasnya Omon-Omon Bahlil dengan Temuan Kejaksaan Terkait Korupsi Pertamina, Publik: Mending Diem, deh!
-
Apakah Oktan BBM Bisa Dicek Sendiri Pakai Oktan Number Meter?
-
Update Klasemen Liga Korupsi Indonesia, Skandal Pertamina Masuk 5 Besar!
-
Mahfud MD Bicara Soal Kasus Pertamina, Sebut Kejagung Berani karena Izin Presiden
-
KPK Lelang Barang Rampasan Koruptor Awal Maret 2025, Ada Tas Branded hingga Moge
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Bajaj Maxride Perkuat Ekonomi Sosial Lewat Kolaborasi Pengemudi di Yogyakarta
-
Ganti Oli Motor Berapa Bulan Sekali? Jangan Sampai Salah Jadwal
-
Mitsubishi Mulai Produksi Nissan Navara dan Rogue PHEV untuk Pasar Global
-
Sering Disebut Saat Razia Ternyata Ini Arti Tilang dan Asal Usul Istilahnya
-
Mobil Keluarga Kecil untuk Mudik: Irit, Nyaman, dan Kuat Nanjak, Nggak Sampai 100 Jutaan
-
Siap-siap Kendaraan Menunggak Pajak Bakal Dapat 'Surat Cinta' dari Bapenda
-
Kecil-Kecil Cabe Rawit, Harga Mobil Honda Ini Setara 2 Unit Alphard! Kok Bisa?
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Murah Tahun Muda Selain Avanza dan Xenia, Ini Opsinya!
-
Bak Bumi dan Langit, Perbandingan Sanksi Lawan Arah di Indonesia dan Malaysia Lengkap dengan Denda
-
7 Rekomendasi Mobil Amerika Murah dan Awet: Harga ala Agya Sensasi Rasa Eropa