Meski mereknya sudah berhenti dipasarkan, Datsun GO masih menarik di pasar bekas karena harga turun cukup signifikan. Desain modern, kabin lega, dan fitur seperti touchscreen head unit, spion elektrik, hingga airbag sudah tersedia.
Karena kebanyakan unit masih muda, kondisinya relatif terawat. Sangat pas untuk ibu rumah tangga yang mencari city car modern dengan harga miring.
5. Nissan Grand Livina SV AT 2014
Harga pasar: Rp95–100 juta
Pajak tahunan: Rp2–2,5 juta
Biaya perawatan: Rp4–5 juta per tahun
Ibu rumah tangga biasanya membutuhkan mobil nyaman untuk keluarga. Grand Livina model MPV ini bisa jadi pilihan. Dengan transmisi CVT dan kabin lega, mobil ini ideal untuk mengantar anak sekolah atau perjalanan bersama keluarga. Ada pula child safety locks dan pelindung benturan samping pada mobil, menjadikannya semakin tepat digunakan ibu rumah tangga yang harus mengantarkan anak ke sekolah. Demi keamanan, Grand Livina bisa memberikan kenyamanan ekstra pada ibu rumah tangga.
6. Toyota Yaris 1.5 2010–2012
Harga pasar: Rp85–95 juta
Pajak tahunan: Rp2,2–2,6 juta
Biaya perawatan: Rp4–5 juta per tahun
Untuk budget di bawah Rp100 juta, Yaris yang tersedia biasanya keluaran 2010–2012. Mobil ini cukup populer di kalangan masyarakat pengguna mobil di Indonesia. Kemungkinan karena desainnya yang enak dipandang, tidak malu-maluin digunakan di jalanan dan performa mesinnya 1.497 cc termasuk tangguh di kelasnya.
Spesifikasi lainnya dari mobil ini adalah sudah dilengkapi dengan dual airbag untuk keamanan. Ada pula fitur stylist seperti ABS, EBD, sehingga ibu rumah tangga bisa tampil modern.
7. Honda Brio Satya E Gen 1 (2013–2015)
Harga pasar: Rp85–90 juta
Pajak tahunan: Rp1,2–1,5 juta
Biaya perawatan: Rp3 juta per tahun
Ibu rumah tangga suka mobil yang irit bahan bakar terus lincah digunakan. Karenanya, Honda Brio Satya Gen 1 bisa jadi pilihan yang memenuhi syarat tersebut. Dengan desain mungil dan fitur modis seperti LED turning signal, Brio Satya cocok untuk ibu rumah tangga yang butuh mobil harian efisien. Harganya relatif stabil di pasar, membuatnya jadi salah satu city car favorit di segmen LCGC.
Baca Juga: 7 Pilihan Mobil Matic yang Cocok untuk Wanita: Nyaman dan Stylish, Mulai Rp90 Jutaan
Demikian itu rekomendasi mobil matic bekas untuk ibu rumah tangga di bawah Rp100 juta. Memilih mobil matic bekas bisa disesuaikan dengan kebutuhan.
Kontributor : Mutaya Saroh
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Terpopuler: Harta Yaqut Cholil Meroket Setara McLaren, 5 Mobil Bekas untuk Karyawan UMR
-
TMMIN Nilai Pasar Mobil Indonesia 2026 Belum Jelas
-
Tantangan Pajak Opsen Bayangi Pasar Sepeda Motor 2026
-
Toyota Indonesia: Tarif dan Biaya Logistik Tantangan di 2026
-
5 Mobil Keluarga Harga Rp50 Jutaan untuk Mudik Lebaran 2026
-
Sony dan Honda Pamer SUV Listrik Afeela di CES 2026: Desain Sporty, Bisa Main PS5
-
Penjualan Sepeda Motor di Luar Pulau Jawa Jadi Penyelamat Industri Otomotif Nasional
-
5 Motor Yamaha Paling Irit BBM, Cocok untuk Harian dan Dompet Aman
-
Korupsi Haji Bersama Gus Yaqut, Isi Garasi Gus Alex Cuma Ada Mobil MPV Murah dan Motor Sejuta Umat
-
Jadi Tersangka Korupsi Haji, Harta Yaqut Cholil Meroket Setara McLaren usai Menjabat