- Pada awal Januari 2026, beberapa pabrikan besar menyesuaikan harga motor matic di pasar Indonesia dari segmen entry level hingga premium.
- Penyesuaian harga mayoritas terlihat pada berbagai model motor matic produksi Yamaha, sementara Honda dan Suzuki cenderung stabil.
- Daftar lengkap harga motor matic Yamaha, Honda, dan Suzuki per Januari 2026 ini hanya berlaku untuk wilayah Jakarta.
Suara.com - Memasuki awal Januari 2026, sejumlah pabrikan besar menyesuaikan harga motor matic nya di pasar Indonesia, mulai dari segmen entry level hingga model premium.
Berdasarkan pantauan Suara.com dari laman resmi masing-masing pabrikan, harga motor matic pada awal 2026 terpantau relatif stabil, meski beberapa model mengalami penyesuaian dibandingkan akhir tahun lalu.
Penyesuaian tersebut terutama terlihat pada sejumlah produk Yamaha, termasuk di segmen skutik harian hingga lini Maxi. Sementara, Honda dan Suzuki cenderung mempertahankan banderol harga produknya tanpa perubahan signifikan.
Berikut daftar lengkap harga motor matic Yamaha, Honda, dan Suzuki Januari 2026 untuk wilayah Jakarta. Harga dapat berbeda di tiap daerah.
Daftar Harga Motor Matic Januari 2026
Yamaha
• Mio M3: dari Rp18.305.000 menjadi Rp18.605.000
• Gear Standard: dari Rp19.045.000 menjadi Rp19.195.000
• Gear Ultima 125 Hybrid: dari Rp19.990.000 menjadi Rp20.140.000
Baca Juga: 5 Mobil Bekas untuk Pemula 70 Jutaan: Onderdil Mudah Dicari, Irit BBM dan Praktis
• X-Ride: dari Rp20.785.000 menjadi Rp20.935.000
• Gear Ultima 125 Hybrid S: dari Rp21.500.000 menjadi Rp21.650.000
• Fazzio Hybrid: dari Rp21.920.000 menjadi Rp22.270.000
• Fazzio Hybrid Neo: dari Rp23.705.000 menjadi Rp25.055.000
• Fazzio Hybrid Lux: dari Rp24.395.000 menjadi Rp24.745.000
• Freego Standard: dari Rp22.315.000 menjadi Rp22.665.000
• Freego Connected: dari Rp24.100.000 menjadi Rp24.450.000
• Grand Filano Hybrid Neo: dari Rp27.965.000 menjadi Rp28.315.000
• Grand Filano Hybrid Lux: dari Rp28.445.000 menjadi Rp28.795.000
• NMAX Neo: dari Rp33.415.000 menjadi Rp33.765.000
• NMAX Neo S: dari Rp34.405.000 menjadi Rp34.755.000
• NMAX ‘Turbo’: dari Rp38.615.000 menjadi Rp38.965.000
• NMAX ‘Turbo’ Tech Max: dari Rp44.115.000 menjadi Rp44.465.000
• NMAX ‘Turbo’ Tech Max Ultimate: dari Rp46.095.000 menjadi Rp46.445.000
Model yang tidak mengalami perubahan harga:
• Fino Premium: Rp20.400.000
• Fino Sporty: Rp20.400.000
• Fino Grande: Rp21.610.000
Honda
• Beat CBS: Rp 18.980.000
• Beat Deluxe: Rp 19.851.000
• Beat Street: Rp 19.851.000
• Beat Deluxe Smart Key: Rp 20.381.000
• Genio CBS: Rp 20.075.000
• Genio CBS Special Color: Rp 20.275.000
• Genio CBS-ISS: Rp 20.695.000
• Scoopy Fashion: Rp 22.876.000
• Scoopy Energetic: Rp 22.876.000
• Scoopy Prestige: Rp 23.681.000
• Scoopy Stylish: Rp 23.681.000
• Scoopy Kuromi: Rp 24.681.000
• Vario 125 CBS: Rp 24.410.000
• Vario 125 CBS-ISS: Rp 26.065.000
• Vario 125 Street: Rp 26.499.000
• Vario 160 CBS Active: Rp 28.100.000
• Vario 160 CBS Grande: Rp 28.350.000
• Vario 160 ABS: Rp 30.981.000
• Stylo 160 CBS: Rp 29.170.000
• Stylo 160 ABS: Rp 32.161.000
• PCX 160 CBS: Rp 34.350.000
• PCX 160 ABS: Rp 37.951.000
• PCX 160 ABS RoadSync: Rp 40.951.000
• ADV 160 CBS: Rp 37.265.000
• ADV 160 ABS: Rp 40.311.000
• ADV 160 RoadSync: Rp 41.950.000
• Forza 250: Rp 94.046.000
Suzuki
• Nex II Standard: Rp 20.180.000
• Nex II Elegant: Rp 20.500.000
• Nex II Elegant Premium: Rp 21.350.000
• Nex Crossover: Rp 21.265.000
• Address Standard: Rp 21.435.000
• Access 125: Rp 25.500.000
• Burgman Street 125EX: Rp 26.543.500
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
TMMIN Nilai Pasar Mobil Indonesia 2026 Belum Jelas
-
Tantangan Pajak Opsen Bayangi Pasar Sepeda Motor 2026
-
Toyota Indonesia: Tarif dan Biaya Logistik Tantangan di 2026
-
5 Mobil Keluarga Harga Rp50 Jutaan untuk Mudik Lebaran 2026
-
Sony dan Honda Pamer SUV Listrik Afeela di CES 2026: Desain Sporty, Bisa Main PS5
-
Penjualan Sepeda Motor di Luar Pulau Jawa Jadi Penyelamat Industri Otomotif Nasional
-
5 Motor Yamaha Paling Irit BBM, Cocok untuk Harian dan Dompet Aman
-
Korupsi Haji Bersama Gus Yaqut, Isi Garasi Gus Alex Cuma Ada Mobil MPV Murah dan Motor Sejuta Umat
-
Jadi Tersangka Korupsi Haji, Harta Yaqut Cholil Meroket Setara McLaren usai Menjabat
-
5 Motor Matic Termurah 2026 yang Irit BBM dan Cocok untuk Harian