Suara.com - Warga Desa Selat, Kabupaten Buleleng, Bali, menemukan dua guci dam tujuh gamelan tua yang diduga sebagai benda-benda purbakala peninggalan zaman kerajaan masa lampau.
"Benda-benda itu secara tidak sengaja saya temukan di kebun cengkeh belakang rumah saya empat bulan lalu," kata Ketut Suginari (60), salah seorang warga penemu benda itu, Sabtu (28/5/2015)
Ia menjelaskan, ketika itu dirinya bersama suaminya mencangkul tanah di kebun miliknya masih di wilayah Desa Selat untuk menanam bibit cengkeh. Saat itu cangkulnya membentur benda keras di dalam tanah. Tiba-tiba dirinya menamukan dua guci itu terpendam di dalam tanah.
Dikatakan pula, ketika itu, ia memutuskan tidak langsung mengangkat benda itu dan meminta menantunya, Komang Suardiasa (35) mengangkatnya dan membawa pulang keesokan harinya.
Selain itu, kata dia, pihaknya menemukan benda-benda itu di sebelah tempat pemujaan (pelinggih) kecil. Di pelinggih yang sudah rapuh di area kebunnya itu, ia bersama suaminya biasa menghaturkan sesajen.
"Waktu itu ramai dan banyak masyarakat yang berkunjung ke sini untuk melihat-lihat. Barang pertama yang ditemukan berupa guci yang di dalamnya terdapat tujuh gamelan, dua mangkuk yang posisinya terbalik," ujarnya.
Saat ditemukan, kondisi gamelan dan mangkuk perunggu sudah berkarat. Suginari berusaha membersihkannya dengan serabut kelapa, tetapi karat itu tidak dapat hilang.
Sementara itu, pihaknya mengaku masih belum melaporkan temuannya itu ke perangkat desa. Selama ini pula belum ada pihak yang bermaksud meneliti benda-benda itu untuk mencari alasan dibalik terkuburnya benda itu.
Selama ini keluarganya lebih memilih untuk menyimpan dengan baik di rumahnya. "Saya tidak berani menjual benda-benda itu. Di dalam rumah benda-benda itu disimpan dengan dibungkus saput putih kuning," katanya. (Antara)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Redmi Buds 8 Lite Rilis Global: TWS Harga Murah Meriah dengan ANC, Siap ke Indonesia
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 16 Januari 2026: Raih Gojo Arrival dan Tsukamoto Backpack
-
Rumor Nintendo Switch 2 Pro OLED, Kode Misterius Muncul di Situs Resmi
-
3 HP Infinix RAM 12 GB Mulai Rp2 Jutaan: Performa Kencang, Harga Ramah di Kantong
-
Menanti Vivo X200T, HP Flagship Harga Miring dengan Skor AnTuTu Tinggi
-
Apa Itu VPN dan Bagaimana Cara Menggunakannya? Tak Hanya untuk Buka Situs yang Diblokir
-
Penampakan Sophie Turner sebagai Lara Croft Beredar, Penggemar Tomb Raider Terpukau
-
Kata Baban Usai Raih Piala di Free Fire Awards 2025, Konsistensi Jadi Kunci Kesuksesan
-
Xiaomi Pastikan REDMI Buds 8 Lite dan Mijia Smart Audio Glasses Hadir di Indonesia
-
Netzme Dorong Digitalisasi UMKM Lewat QRIS TAP di NumoFest 2026