Suara.com - Dalam waktu 25 tahun ke depan, dunia akan mempunyai triliuner pertama. Orang yang menjadi kandidat kuat untuk mendapatkan predikat tersebut adalah Bill Gates, pendiri Microsoft dan orang terkaya di dunia saat ini.
Prediksi yang dilakukan analis keuangan menyebut, Gates bisa mendapatkan status sebagai triliuner pertama di dunia pada 2039. Sementara itu, bank investasi Credit Suisse memprediksi, akan ada 11 triliuner dalam dua generasi ke depan.
“Dua generasi ke depan, tingkat pertumbuhan kekayaan akan menghasilkan satu miliar miliuner, itu sama dengan 20 persen dari populasi orang dewasa,” tulis Bank Credit Suisse dalam laporan tahunannya.
Apabila skenario tersebut berjalan, maka biliuner akan menjadi sesuatu yang biasa dan hampir pasti akan ada sejumlah orang yang menjadi triliuner, yaitu sebanyak 11 orang.
Satu triliun dolar Amerika sama dengan uang 140 dolar Amerika yang dipegang oleh seluruh penduduk di muka bumi. Jumlah itu cukup untuk membeli properti di London dengan harga saat ini.
Bill Gates (58 tahun) adalah orang terkaya di dunia saat ini dengan kekayaan 72 miliar dolar Amerika. Dia merupakan kandidat terkuat untuk menjadi triliuner pertama. (Telegraph/News.com.au)
Berita Terkait
-
Bill Gates: Dunia Salah Arah Hadapi Krisis Iklim, Kenapa Demikian?
-
Apa Itu Bintang Jasa Utama? Penghargaan dari Presiden Prabowo untuk Bill Gates
-
Prabowo Bertemu Bill Gates: Kasih Bintang Jasa dan Bahas Kolaborasi Besar buat Indonesia
-
Profil Larry Ellison, Sempat Ambil Tahta Elon Musk Jadi Orang Terkaya di Dunia
-
Elon Musk Bakal Kehilangan Gelar Orang Terkaya di Dunia, Ini Penyebabnya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Emas Antam Melesat ke Harga Tertinggi, Hari Ini Tembus Rp 2.631.000 per Gram
-
IHSG Pecah Rekor Lagi di Senin Pagi, Tembus Level 8.991
-
Survei Bank Indonesia Laporkan Keyakinan Konsumen Alami Penurunan, Ini Faktornya
-
Indonesia-Pakistan Targetkan Negosiasi CEPA, Dari Minyak Sawit hingga Tenaga Medis
-
Geser Erick Thohir, Rosan Roeslani Jadi Ketua Umum Masyarakat Ekonomi Syariah
-
Pengusaha Minta Pemerintah Beri Ruang Proyek Infrastruktur untuk UMKM Konstruksi
-
Rekomendasi Saham-saham yang Patut Dicermati Senin 12 Januari 2026
-
FAO: 43,5% Masyarakat Indonesia Tidak Mampu Beli Makanan Bergizi, Negara Intervensi Lewat MBG
-
Emas Pegadaian Tidak Banyak Fluktuasi, Harga Stabil 2 Jutaan Hari Ini
-
Kasus Fraud Rp1,4 Triliun, OJK Mulai Sisir Aset PT Dana Syariah Indonesia