Suara.com - Gaya presentasi Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang santai dan simpel menjadi perbincangan di Forum Asia-Pacific Economic Cooperation (APEC) di Beijing, Cina. Banyak pihak yang mengapresiasinya termasuk pengusaha asing dan di dalam negeri.
Wakil Ketua Kadin Bidang Pengolahan Makanan Kretek dan Tembakau, yang juga turut hadir dalam APEC Juan Permata mengatakan, gaya Jokowi berbeda dengan gaya pemimpin negara lainnya, khusunya saat didaulat menjadi pembicara dan memperkenalkan Indonesia pada 300 lebih CEO se-Asia Pasifik.
"Menurut yang saya tanya, banyak yang apresiasi. Mereka menganggap presentasinya itu jelas, lain daripada yang lain. Itu yang buat pengusaha senang," kata Juan saat berbicang di
Menara Kadin, Jakarta, Rabu (12/11/2014).
Menurut Juan, presentasi Jokowi ringkas, padat dan jelas, khususnya saat menawarkan proyek-proyek Indonesia melalui banyak investasi kepada para investor yang hadir.
"Saya ngomong sama Kanada, Cina yang besar-besar itu apresiasi. Komunikasinya jelas, straight to the point, angkanya jelas, ngomongnya jelas. Nggak ngebosenin. Kalau pemimpin lain itu flat, itu-itu aja," ungkapnya.
Hal sama juga dikatakan diutarakan oleh Wakil Ketua Umum Kadin bidang ICT Didi Suwondo.Menurut Didi, penyampaian Jokowi tanpa basa-basi, langsung menuju sasaran.
"Kami sangat terharu. Pak Jokowi tanpa basa- basi. Pak Jokowi di komunitas Cina sangat dihargai, ditunggu-tunggu. Presiden kita yang mengetahui permasalah detail dan segera ingin menyelesaikan. Kalau ada hambatan ingin menuntaskan. Ini dipahami pengusaha Cina," tegasnya.
Tag
Berita Terkait
-
Disebut Terus oleh Prabowo, Pidato Jokowi Malah Dibandingkan dengan SBY: Definisi Turun Kelas...
-
Pidato Terakhir Jokowi di Sidang Tahunan MPR: Ekonomi Terjaga di 5%
-
Jokowi Sampaikan Pidato Terakhir di Sidang Tahunan, Waketum Golkar: Tongkat Estafet ke Prabowo Sudah Siap
-
Namanya Disebut Gibran, Ini Sederet Contekan Tom Lembong untuk Pidato Jokowi di Forum Internasional
-
Thomas Lembong Sempat Tulis Pidato Viral Jokowi "Winter is Coming", Ini Isi Lengkapnya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
Marak Apartemen Kosong, Begini Caranya Biar Investasi Properti Tetap Cuan
-
Staycation Jadi Mesin Pertumbuhan Sektor Hospitality
-
Update Nominal Dana Bantuan KJP Plus per Jenjang, Kapan Bisa Dicairkan?
-
Viral Peras Pabrik Chandra Asri, Ketua Kadin Cilegon Dituntut 5 Tahun Penjara
-
SBY Minta Masyarakat Sadar, Indonesia Bukan Negeri Kaya Minyak!
-
Catat Laba Bersih Rp389 M, KB Bank Perkuat Struktur Manajemen Lewat Pengangkatan Widodo Suryadi
-
Kementerian ESDM: Etanol Bikin Mesin Kendaraan jadi Lebih Bagus
-
Saham BCA Anjlok saat IHSG Menguat pada Senin Sore
-
Menkeu Purbaya Mendadak Batal Dampingi Prabowo Saat Serahkan Aset Smelter Sitaan, Ada Apa?
-
Mencetak Talenta Virtual Assistant Indonesia Siap Go Global