Suara.com - Beredar surat diduga palsu dan broadcast yang berisi link website mengatasnamakan PT Bank Central Asia Tbk (BBCA).
Dalam surat tersebut tertulis, bahwa pihak BCA telah menemukan pelanggaran pada rekening atau kartu yang dimiliki nasabah yang tidak valid dengan data-data nasabah yang dimaksud.
Maka dari itu pihak BCA melakukan penutupan rekening dan nasabah diperingati tidak bisa menarik, menerima maupun mengirim uang.
Dalam surat yang beredar tersebut, nasabah diminta untuk melakukan registrasi data pribadi secara ulang dan mencantumkan link yang musti diakses nasabah.
Namun, ketika Suara.com mencoba mengakses alamat web link itu, tidak bisa dibuka sama sekali. Hanya ada tulisan privacy error.
Bahkan ketika masuk ke laman yang dimaksud dalam surat tersebut, Suara.com justru malah masuk ke alamat situs lain.
Dalam surat tersebut pada bagian akhirnya disebutkan, jika dalam waktu 48 jam nasabah tidak melakukan registrasi ulang, maka secara otomatis rekening maupun kartu nasabah akan ditutup secara permanen.
Hingga berita ini diturunkan, Suara.com masih berusaha menghubungi pihak BCA terkait benar atau tidaknya surat edaran tersebut.
Baca Juga: Tabungan Chicco Jerikho Raib, BCA Buka Suara
Berita Terkait
-
Gurita Bisnis Victor Hartono, Pemimpin Grup Djarum: Usaha dan Saham
-
Geger Fraud Rp30 Miliar di Maybank Hingga Nasabah Meninggal Dunia, OJK: Kejadian Serius!
-
BCA Buka Indonesia Knowledge Forum 2025: Ruang Inspirasi bagi Pemimpin Industri & Kreator Muda
-
Lagi Naik Daun, Saham BBCA Diproyeksikan Harganya Bisa Tembus Segini
-
Superbank Catat Kinerja Keuangan Solid di Q3, Sudah Punya 5 Juta Nasabah
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Amartha Salurkan Modal Rp30 Triliun ke 3 Juta UMKM di Pelosok
-
Indonesia akan Ekspor Sarung Tangan Medis dengan Potensi Investasi Rp 200 Miliar
-
Permudah Kebutuhan Transaksi Warga, AgenBRILink di Riau Ini Hadirkan Layanan Jemput Bola
-
Dominasi Transaksi Digital, Bank Mandiri Dinobatkan sebagai Indonesias Best Transaction Bank 2025
-
Rahasia George Santos Serap 10.000 Lapangan Kerja Hingga Diganjar Anugerah Penggerak Nusantara
-
Jelang Akhir Tahun Realisasi Penyaluran KUR Tembus Rp240 Triliun
-
Jabar Incar PDRB Rp4.000 Triliun dan Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen
-
BRI Insurance Bidik Potensi Pasar yang Belum Tersentuh Asuransi
-
Cara SIG Lindungi Infrastruktur Vital Perusahaan dari Serangan Hacker
-
Dukung Implementasi SEOJK No. 7/SEOJK.05/2025, AdMedika Perkuat Peran Dewan Penasihat Medis