4. Bebas buka tabungan online
Saat ini berbagai impian di masa depan seperti membeli kendaraan, membeli rumah, pergi liburan ke luar negeri, melanjutkan sekolah di universitas bagus bisa diwujudkan dengan rajin menabung. Ada baiknya Kamu menyiapkan tabungan khusus untuk setiap tujuan sehingga lebih mudah mengelolanya. Apalagi, sekarang tidak perlu repot lagi karena Kamu bisa buka tabungan online dari aplikasi digibank by DBS.
Di digibank by DBS terdapat fitur buka rekening online hanya modal sidik jari dan eKTP Kamu tak perlu lagi mengantri dan mengisi berlembar-lembar dokumen yang biasanya akan menyita waktu.
Selanjutnya, setelah rekening dibuka Kamu bisa transfer ke mana aja dan tarik tunai di ATM mana saja tanpa dikenakan biaya administrasi.
Berikut beberapa keuntungan memanfaatkan fitur buka rekening online lewat aplikasi digibank by DBS
Branchless, Signatureless, Paperless
Saat akan membuka tabungan online lewat aplikasi digibank by DBS, kamu hanya perlu mendownload aplikasi digibank by DBS melalui App Store atau Google Play Store di gawai. Setelah itu cukup meluangkan sedikit waktu untuk mengisi data diri, selanjutnya kamu akan diminta untuk verifikasi menggunakan sidik jari di booth digibank. Untuk lebih praktis lagi, kamu hanya perlu memanggil agen digibank untuk datang ke rumah. Dalam hitungan menit, rekening kamu sudah dibuka dan siap untuk transaksi selanjutnya.
Gratis transfer dan tarik tunai di ATM.
Untuk kamu yang memiliki Saldo rata rata harian perbulan Rp 1 juta, tak perlu khawatir karena kamu akan mendapat fasilitas gratis transfer dan gratis tarik tunai. Gratis tarik tunai ini tak hanya berlaku di ATM DBS Bank tetapi di ATM bank mana saja lho. Jadi tak perlu khawatir saldo kepotong.
Banyak pilihan transaksi perbankan lain nya di dalam satu Aplikasi digibank by DBS.
Bagaimana, dengan berbagai kemudahan yang ditawarkan apakah kamu masih ragu untuk memanfaatkan layanan digital banking untuk memudahkan urusan perbankan? Download saja aplikasi digibank by DBS agar kamu tak perlu repot lagi dan bisa merasakan manfaat maksimal perkembangan teknologi digital.
Baca Juga: Bank DBS Kebut Penyaluran Kredit Korporasi
Oiya, agar transaksi digital banking selalu aman, jangan lupa untuk selalu menjaga keamanan transaksi dengan rutin mengganti password, selalu menggunakan jaringan pribadi dan memanfaatkan layanan otentikasi ganda. Bila memungkinka, tak ada salahnya bila kamu memisahkan perangkat layanan digital dengan perangkat digital untuk keperluan bersosialisasi***
Berita Terkait
-
Digital Banking Bank bjb Tumbuh Berlipat di Tengah Pandemi Covid-19
-
Digital Banking, Strategi BRI Agro untuk Sasar Gig Economy
-
Ingin Untung dari Tabungan & Deposito Dolar? Perhatikan 5 Hal Berikut Ini
-
Pandemi, BNI Mudahkan Pembayaran Kuliah Lewat Digital Banking
-
#SemuaPastiBisa Menabung Valas dan Beli Obligasi hanya dalam Genggaman
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Raksasa Ritel Jepang Perluas Ekspansi di RI, Incar Kawasan Pinggiran
-
Investor Asing Borong Saham Rp4,05 Triliun Sejak Awal Tahun
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Proyek Kilang RDMP Balikpapan Habiskan 115 Ribu Ton Semen
-
Lampaui Rata-Rata Nasional, Produktivitas Jagung Dekalb Capai 7 Ton per Hektare
-
BCA Digital Bagikan Strategi Resolusi Finansial 2026
-
Harga Emas Antam di Level Rp2,88 Juta per Gram pada Sabtu
-
Laka Kerja di PLTU Sukabangun Memakan Korban, Manajemen Audit Seluruh Mitra
-
Benarkah MBG Bebani Anggaran Pendidikan?