Suara.com - Dokter Terawan Agus Putranto yang merupakan eks Menteri Kesehatan (Menkes) RI diberhentikan secara permanen sebagai anggota IDI (Ikatan Dokter Indonesia). Pemecatan ini pun menjadi perbincangan banyak kalangan. Selain berita pemecatannya, rupanya daftar bisnis dokter Terawan juga menarik pehatian warganet.
Diketahui dua kali Terawan melaporkan kekayaannya ke KPK, yakni tahun 2020 dan 2021. Hal itu dilakukan saat Terawan masih menduduki jabatan sebagai Menkes (Menteri Kesehatan).
Tercatat Terawan mempunyai harta kekayaan mencapau Rp91.534.166.279 per Januari 2021. Aset terbanyak Terawan diperoleh dari kepemilikan kas setara setara kas yang mana nominalnya mencapai Rp73.402.286.279.
Selain itu, Terawan juga memiliki bisnis sebagai juragan tanah dan bangunan. Dari situ, dia mendapatkan keuntungan senilai Rp14.299.880.000. Menurut catatan LHKPN, Terawan diketahui mempunyai 15 bidang tanah serta bangunan di kawasan Bogor dan Jakarta Pusat. Selain itu, aset lain milik Terawan yakni berupa empat unit mobil serta tiga motor yang nilanya Rp3.832.000.000.
Untuk daftar bisnis dr Terawan, sejauh ini belum ada informasi valid mengenai jenisnya. Namun, yang pasti, dia merupakan penggagas vaksin Nusantara. Kendati demikian, Terawan memiliki jumlah harta yang tak main-main seperti tercatat dalam LHKPN berikut.
1. Tanah dan Bangunan 600 m2/400 m2 di Jakarta Pusat Rp200 juta
2. Tanah 3610 m2 di Bogor Rp433.200.000
3. Tanah dan Bangunan 270 m2/250 m2 di Jakarta Pusat Rp4,5 miliar
4. Tanah dan Bangunan 71.6 m2/59.06 m2 di Jakarta Pusat Rp3 miliar
Baca Juga: Terpopuler: Profil Ketua IDI Adib Khumaidi Trending di Twitter, Hingga China Sibuk Lockdown
5. Tanah dan Bangunan 28 m2/28 m2 di Jakarta Pusat Rp l1,2 miliar
6. Tanah dan Bangunan 60 m2/60 m2 di Jakarta Pusat Rp3 miliar
7. Tanah 1400 m2 di Bogor Rp168 juta
8. Tanah 2565 m2 di Bogor Rp307.800.000
9. Tanah 3610 m2 di Bogor Rp433.200.000
10. Tanah 1170 m2 di Bogor Rp140.400.000
Berita Terkait
-
Pro Kontra Metode Cuci Otak Dokter Terawan: Dijajal Pejabat, Dipertanyakan IDI
-
Dipanggil ke DPR Siang Ini, Komisi IX Bakal Cecar IDI soal Pemecatan Dokter Terawan
-
Masih Praktik di RS Slamet Riyadi, Terawan: Saya Sudah Disumpah Membaktikan Hidup Untuk Kemanusiaan
-
5 Pejabat yang Pernah Jadi Pasien 'Cuci Otak' Dokter Terawan, Prabowo Subianto Mengaku Begini
-
Terpopuler: Profil Ketua IDI Adib Khumaidi Trending di Twitter, Hingga China Sibuk Lockdown
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
Ekonom Bongkar Strategi Perang Harga China, Rupanya Karena Upah Buruh Murah dan Dumping
-
Sosok Rahmad Pribadi: Dari Harvard Hingga Kini Bos Pupuk Indonesia
-
Laba SIG Tembus Rp114 Miliar di Tengah Lesunya Pasar Domestik
-
Sepekan, Aliran Modal Asing Masuk Rp 1 Triliun
-
Laba Bank SMBC Indonesia Anjlok Jadi Rp1,74 Triliun
-
Produsen Indomie Kantongi Penjualan Rp90 Triliun
-
OJK Bongkar Maraknya Penipuan Digital, Banyak Pelaku Masih Berusia Muda
-
Bank Mega Syariah Catat Dana Kelolaan Wealth Management Tembus Rp 125 Miliar
-
Pertamina Tindak Lanjuti Keluhan Konsumen, Lemigas Beberkan Hasil Uji Pertalite di Jawa Timur
-
Naik Tips, OCBC Nisp Catat Laba Rp3,82 Triliun