Suara.com - Perusahaan media teknologi global "W.Media" mengumumkan penyelenggaraan, rangkaian roadshow Internasional Cloud & Datacenter Convention 2023 tahunan.
Ajang konvensi terbesar di Jakarta ini akan mempertemukan lebih dari 1300 IT Professional, Head IT, IT Leader, Inovator dan semua yang terkait dengan IT yang terkonsentrasi pada sektor Data Center baik untuk End-Consumer hingga Principal Provider.
W.Media telah menyusun dengan rapi dan seksama agenda pembicara pada perhelatan acara yang diisi oleh diskusi para expert dibidangnya, guna membahasa masa depan industri data center, penerapan dan eksplorasi teknologi terbaru, berbagi pengalaman, wawasan dan prakti terbaik terkait dengan IT data center di Indonesia.
Pembicara utama pada acara ini, akan menjabarkan tentang tren penting yang memiliki dampak pada data center dan perusahaan cloud di Indonesia, dimana rangkaian diskusi yang menarik dan berlangsung selama satu hari penuh, diharapkan dapat bermanfaat bagi semua kalangan pada sektor industri ini (IT & Data Center).
Head of Singapore & Indonesia, Sam Narby turut serta sebagai pembuka acara serta memandu keberlanjutan sesi diskusi yang lebih mendalam, guna membahas perihal pengembangan energi, tenaga kerja, keamanan cyber yang tak luput dari pembahasan selama event diskusi berlangsung.
"Melalui Indonesia Cloud & Datacenter Convention oleh W.Media di Jakarta, kami bersatu dengan satu tujuan, untuk mengeksplorasi, bertukar pandangan, dan mengembangkan pemahaman kami tentang lanskap infrastruktur digital," komentar 'IndoKeppel (Keppel Data Centres)' ditulis Kamis (13/4/2023).
"Dengan berpartisipasi dalam pertemuan ini, kami berkontribusi untuk membentuk masa depan teknologi, mendorong kemajuan, dan mendorong dunia yang lebih saling terhubung", tambahnya.
Pemain industri terkemuka pada layanan Colocation, Cloud dan Data Center di Indonesia akan hadir dan turut serta mempresentasikan inovasi terbaru mereka pada 'Booth Stand Pameran' yang telah disiapkan di lokasi, selama acara berlangsung. Event konferensei ini akan ditutup dengan sesi networking yang akrab antar para pelaku pemangku kepentingan yang hadir.
"Kami senang telah berpatisipasi dalam Indonesia Cloud & Datacenter Convention 2022 tahun lalu, Kali ini kami hadir kembali untuk memamerkan 'Mitsubishi Generator R-Series' baru kami kepada prospek klien potensial kami dan mengatur sesi networking dengan pakar industri dan bertukar pikiran tentang tren industri terbaru," komentar 'Christopher Ng', Head of Brand and Marketing, Mitsubishi Heavy Industries Engine System Asia.
Baca Juga: Apa Itu Dark Jokes? Candaan Komeng di Instagram Abdel yang Bikin Heboh
"Ini menciptakan peluang untuk membangun komitmen kami terhadap catu daya berkelanjutan yang tidak pernah terputus, diman permintaan industri data center terus tumbuh", ungkapnya menambahkan dalam komentar.
Konvensi tahunan oleh "W.Media" berusaha untuk mengumpulkan para pemangku kepentingan penting, dalam industri data center dan layanan cloud.
Diselenggarakan di lebih dari 20 lokasi di seluruh dunia, "W.Media" berusaha menjadi pionir sebagai garda event terdepan pada perubahan pasar yang egitu cepat, dengan audiensi peserta event dari berbagai latar bidang IT & data center, akan selalu menjadi yang pertama sebagai tempat untuk mendapatkan wawasan pasar dan arah kemajuan pada industri ini.
"Acungan jempol untuk 'W.Media" atas semua prestasi yang luar biasa. Tampaknya CDC oleh 'W.Media' adalah konferensi terbaik dan paling berpengaruh, menyegarkan dan memberi energi pada industri cloud dan data center untuk Asia Pasifik,' komentar "CEO Onion Technology & Onion Software, Chang Cho".
"Merupakan kebanggan bagi kami untuk menjadi mitra lagi tahun ini", ungkapnya menambahkan dalam komentar.
Lebih dari 1300+ IT Professional, baik Senior dalam skala Global dan Lokal, termasuk End-Users pengguna teknologi IT dan data center, Konsultan IT, Hyperscaler Expert, dan berbagai penyedia layanan IT dari berbagai vendor, dipastikan hadir di konvensi "W.Medi" untuk menciptakan ekosistem pemangku kepentingan (decision maker), yang terbaik diseluruh dunia.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Prudential Syariah Bayarkan Klaim dan Manfaat Rp1,5 Triliun Hingga Kuartal III 2025
-
Rupiah Melemah, Sentimen Suku Bunga The Fed Jadi Faktor Pemberat
-
Daftar Pinjol Berizin Resmi OJK: Update November 2025
-
Survei: BI Bakal Tahan Suku Bunga di 4,75 Persen, Siapkan Kejutan di Desember
-
Berapa Uang yang Dibutuhkan untuk Capai Financial Freedom? Begini Trik Menghitungnya
-
Tiru Negara ASEAN, Kemenkeu Bidik Tarif Cukai Minuman Manis Rp1.700/Liter
-
Pemerintah Bidik Pemasukan Tambahan Rp2 Triliun dari Bea Keluar Emas Batangan di 2026
-
BRI Dukung PRABU Expo 2025, Dorong Transformasi Teknologi bagi UMKM Naik Kelas
-
Bunga KUR Resmi Flat 6 Persen dan Batas Pengajuan Dihapus
-
Finex Rayakan 13 Tahun Berkarya