Suara.com - Untuk meningkatkan akses pembiayaan kepada Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM), pemerintah menggulirkan program Kredit Usaha Rakyat (KUR).
Dana KUR disalurkan melalui lembaga keuangan seperti bank dengan pola penjaminan. Pembiayaan yang disalurkan KUR bersumber dari dana perbankan atau lembaga keuangan yang merupakan Penyalur KUR.
Dana yang disediakan berupa dana keperluan modal kerja serta investasi yang disalurkan kepada pelaku UMKM individu/perseorangan, badan usaha dan/atau kelompok usaha yang memiliki usaha produktif dan layak namun belum memiliki agunan tambahan atau feasible namun belum bankable.
Program KUR dimaksudkan untuk memperkuat kemampuan permodalan usaha dalam rangka pelaksanaan kebijakan percepatan pengembangan sektor riil dan pemberdayaan UMKM.
Dana KUR dari pemerintah biasanya disalurkan melalui bank-bank BUMN. Namun bank swasta juga memiliki program KUR. Salah satunya adalah PT Bank Central Asia Tbk atau BCA.
Di tahun 2025 ini, BCA kembali membuka penyaluran KUR dengan suku bunga sangat rendah, yakni hanya 0,5 persen per bulan atau 6 persen per tahun.
Jangka Waktu
Untuk limit dan jangka waktu pinjaman KUR BCA, tergantung dari jenis usahanya. Berikut rinciannya:
KUR Mikro
Baca Juga: Tabel Angsuran Pinjaman KUR BCA Rp 50 Juta dengan Cicilan Terendah
- Limit: > Rp10.000.000 - Rp100.000.000
- Jangka Waktu: kredit modal kerja selama 3 tahun, kredit investasi 5 tahun
KUR Kecil
- Limit: > Rp100.000.000 - Rp500.000.000
- Jangka Waktu: kredit modal kerja 4 tahun, kredit investasi 5 tahun
Agunan
Pemilik usaha yang ingin mengajukan pinjaman di KUR BCA, harus memiliki agunan yang bisa dijaminkan ke bank. Berikut jenis agunan KUR BCA:
- Tanah Kosong/Tanah Sawah/Tanah Bangunan
- Kios
- Apartemen
- Kendaraan Bermotor
- Persediaan Barang
- Mesin
Persyaratan
Berita Terkait
-
Tabel Angsuran Pinjaman KUR BCA Rp 50 Juta dengan Cicilan Terendah
-
Beda Syarat Pengajuan KUR dan Pinjaman Non-KUR BRI
-
Bangkit dari Keterpurukan dengan KUR BRI, Hayanah Ajak Perempuan Desa Makin Berdaya
-
KUR BRI 150 Juta Cicilan Berapa? Pilih Tenor Sesuai Kemampuan Anda
-
KUR 2025 Kembali Bergulir: BRI Salurkan Dana Bunga Rendah, Dukung UMKM Ekspansi
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Musim Hujan Tiba Lebih Awal, BMKG Ungkap Transisi Musim Indonesia Oktober 2025-2026
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
Terkini
-
The Fed Pangkas Suku Bunga! Ini Imbasnya ke Ekonomi Indonesia
-
Karyawan Dapur MBG Dapat BPJS Kesehatan dan TK? Ini Rinciannya
-
Konsumsi BBM Diperkirakan Naik Saat Gelaran MotoGP Mandalika
-
Omongan Menkeu Purbaya Soal Data Subsidi LPG Sejalan dengan Sri Mulyani
-
Soal Penyebab Kilang Minyak Dumai Terbakar, Bahlil: Tanya ke Pertamina!
-
Pertamina Pasok 148 Ribu Tabung LPG Ekstra Jelang Hajatan MotoGP Mandalika
-
Kilang Pertamina di Dumai Terbakar, Kementerian ESDM: Kalau Ini Murni Kecelakaan
-
Perusahaan Asal China Kantongi Kontrak Rp15 Triliun, Klaim Mau Jadi Raja Alat Berat Tambang RI
-
Penguatan Rupiah Paling Moncer di Asia
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani