- Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menempuh S1 Teknik Elektro ITB, kemudian bekerja lima tahun di Schlumberger Overseas sebelum melanjutkan S3 Ekonomi di Purdue University, AS.
- Purbaya hampir dicerai istrinya, Ida Yulidina, karena kesulitan belajar Ekonomi dan sempat berencana pulang, namun akhirnya belajar lebih giat dengan bantuan istri.
- Meskipun merasa kurang bekal latar belakang ekonomi, Purbaya berhasil menyelesaikan studi doktoralnya di Purdue University dengan predikat lulus tercepat.
"Jadi kita kurangi. 'Ya sudah, saya belajar lagi, tapi kamu bantu saya.' 'Iya saya bantu kamu.'," lanjutnya menceritakan dialog dengan istri.
Menkeu Purbaya pun mulai belajar lebih giat, yang mana dia sudah di perpustakaan sejak jam 8 pagi hingga selesai pukul 12 malam. Waktu makan pun terpaksa ia kurangi demi belajar.
Sang istri membantunya dengan membawa bekal agar makan lebih cepat. 15 menit habis untuk makan siang maupun malam, Purbaya melanjutkan belajar di perpustakaan.
Lebih lanjut Purbaya mengakui kalau dirinya termasuk bodoh di jurusan itu karena setelah S1 langsung kuliah S3. Meski begitu, ia mengklaim sukses karena lulus paling cepat dibanding teman-temannya.
"Saya masuk tuh paling bodoh, karena saya S1 langsung S3, enggak pernah ambil S2 ekonomi. Bahkan enggak tahu istilah ekonomi. Tapi saya lulus paling cepat dibanding teman-teman yang lain. Lumayan lah hasilnya. Sepertinya lulusnya paling pintar dibanding yang lain," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Ujian Berat di Luar Lapangan, Tahun 2025 Jadi Momen Penuh Duka bagi Pratama Arhan
-
Jule dan Na Daehoon Resmi Cerai: Hak Asuh Tiga Anak Diberikan ke Ayah
-
Purbaya Mau Ubah Skema Distribusi Subsidi, Ini kata ESDM
-
Menkeu Purbaya Pertimbangkan Tambah Anggaran TKD ke Pemda 2026, Ini Syaratnya
-
Purbaya Resmikan Rusun ASN Kemenkeu Rp 54 Miliar di Bali, Biaya Sewa per Bulan Rp 300 Ribu
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Harga Pangan Nasional 22 Januari 2026 Turun Kompak, Beras Khusus dan Daging Kerbau Lokal Justru Naik
-
Ekonom Sebut Kawasan Industri Pupuk Papua Ciptakan Transformasi Ekonomi Indonesia Timur
-
Murka Purbaya ke Perusahaan China Pengemplang Pajak: Puluhan Tahun Kita Dihina dan Diremehkan
-
Kemnaker Buka-bukaan Data PHK 2025, Jabar Paling Tinggi: 18.815 Pekerja Terdampak
-
OJK Kembalikan Dana Korban Scam, Nilainya Tembus Rp161 Miliar
-
Harga Emas Antam Akhirnya Turun Jadi Rp 2.790.000/Gram
-
Bulog Lepas Status BUMN, Dilebur Jadi Satu dengan Bapanas
-
Rupiah Mulai Bangkit, Dolar AS Loyo ke Level Rp16.908
-
Begini Cara BRI Peduli Salurkan Logistik untuk Korban Banjir
-
ADHI Selesaikan Jembatan Darurat di Bireun Aceh, Aktivitas Ekonomi Kembali Jalan