Suara.com - Sekjen PSSI Yunus Nusi menjelaskan alasan tidak mencoba mencalonkan diri sebagai bakal calon ketua umum PSSI. Ia mengaku ilmunya belum sampai di tahap itu.
Yunus menganggap mendaftarkan diri sebagai ketua umum PSSI bagai mimpi di siang bolong. Mantan anggota Komite Eksekutif (Exco) jabatan tertinggi di PSSI harus dipegang dengan orang yang ilmunya tinggi.
"Wah itu bermimpi di siang bolong (daftar ketum PSSI). Ya dia (ketum PSSI) harus orang yang memiliki kemampuan dari semuanya," kata Yunus Nusi saat ditemui di Gedung Kemenpora, Kamis (19/1/2023).
Memang, Yunus Nusi tidak ada di bakal calon ketua umum PSSI. Namanya hanya ada di bakal calon wakil ketua umum dan anggota Exco PSSI.
Yunus Nusi mengaku sudah mendapat suport dari beberapa Asosiasi Provinsi (Asprov) dan klub-klub untuk menjadi waketum PSSI. Ia mengklaim sudah mendapat dukungan langsung dari 27 voters.
Namun, sosok yang pernah menjabat ketua Asprov Kaltim itu tidak menyebut dukungan datang dari mana saja. Yunus mengaku diminta oleh 27 voters maju sebagai waketum PSSI.
"Kawan-kawan Asprov klub hampir 27 yang beri dukungan kepada saya secara real, dukungan tertulis disampaikan ke KP. Ya mereka meminta saya untuk menjadi waketum PSSI," pungkasnya.
Yunus Nusi tentu tidak akan mudah saja menjadi waketum.
Ada beberapa nama besar bersaing seperti Menpora Zainudin Amali, Bambang Pamungkas, dan Ratu Tisha Destria.
Baca Juga: Pengamat Singgung KPK Awasi Pemilihan Ketua Umum PSSI, Sebut Suara Voters Bisa Dibeli
Siapa yang akan terpilih bakal diketahui saat digelarnya Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI pada 16 Februari 2023. Saat ini semua berkas pencalonan sedang diverifikasi KP.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Debut Manis! Bernardo Tavares Bongkar Strategi Kemenangan Persebaya atas Malut United
-
Tak Mau Seperti Timnas Indonesia, Exco Federasi Tunisia Tolak Patrick Kluivert
-
Final Piala Super Spanyol Barcelona vs Real Madrid, Hansi Flick Sindir Mbappe
-
Gagal Gaet Joao Cancelo, Inter Milan Bidik Wing-Back Brasil Fiorentina Dodo
-
Rekor Tak Tersentuh! Persib Empat Laga Tak Terkalahkan dari Persija, Bojan Hodak Pede
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Terungkap, Wasit Persib vs Persija Ko Hyung-Jin Tersandung Masalah di China
-
Direktur Napoli Giovanni Manna Kritik VAR Jelang Duel Panas Lawan Inter Milan
-
Mike Maignan Setuju Perpanjang Kontrak, Chelsea Gigit Jari
-
Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford, Siapkan Tebusan Rp588 Miliar di Akhir Musim