Suara.com - Artis sekaligus istri Ketum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY yakni Annisa Pohan ikut mengomentari Kongres Luar Biasa atau KLB yang berlangsung di Hotel The Hill, Kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Jumat (5/3/2021)
Hal itu terlihat dalam unggahannya di Twitter. Di situ, dia membagikan pemberitaan tentang Partai Demokrat tebelah menjadi dua kubu.
Pemilik nama asli Annisa Larasati Pohan itu menuding sejumlah orang yang menghadiri KLB partai Demokrat merupakan mantan kader. Dia juga menyebut mereka sudah dicabut keanggotaannya.
Secara blak-blakan dia menyebut KLB tersebut dengan hastag #kongresbodong.
"Kok terbelah dua? Wong yang datang ke kongres semua sudah bukan anggota sah. Seluruh kader solid di satu komando," kata Annisa Pohan.
"Boleh di cek itu siapa aja yang hadir di #kongresbodong semua berpura-pura menjadi DPC atau DPD. Melanggar hukum itu pura-pura punya jabatan dan suara padahal palsu," sambungnya lagi.
Menurut perempuan 39 tahun ini, KLB yang berlangsung di Deli Sedang merupakan masalah serius. Tak hanya menghadirkan suara palsu, dia menganalogikan sebagai sebuah "Pemerkosaan".
"Ini bukan hanya permasalahan sebuah partai dirampok tapi masalah Iebih besar lagi "Pemerkosaan" Demokrasi suatu negara," sambungnya.
Baca Juga: Bentrok Sesama Kader Demokrat karena KLB, Warga dan Aparat Desa Jadi Korban
Tak berhanti di situ, di cuitan selanjutnya Annisa Pohong merepost pemberitaan tentang kader-kader bodong yang terancam dipenjara.
"Ini dia salah satu contoh, ada 14 orang bohong mengaku ketua dpc. Membawa suara yang tidak sah, bisa dipenjara," ujar Annisa Pohan merujuk ke link pemberitaan online.
Seperti diketahui, nama Moeldoko mencuat menggantikan AHY sebagai ketum Demokrat di KLB yang berlangsung di Hotel The Hill, Kecamatan Sibolangit, Kabupaten Deli Serdang, Jumat (5/3/2021).
Kini, KLB Partai Demokrat pun tengah menjadi omongan di media sosial.
Berita Terkait
-
Respons Keras Jhon Sitorus atas PSI yang Ungkit Jasa Jokowi ke AHY
-
Ignasius Jonan 2 Jam Bertemu Prabowo, Bahas Proyek Kereta Cepat Bareng AHY?
-
Diungkap AHY, Prabowo Akan Bahas Restrukturisasi Utang Whoosh di Istana
-
Sindiran Brutal 'Tolol Natural' Balas PSI yang Ungkit Jasa Jokowi ke AHY
-
AHY Dorong Optimalisasi Anggaran Infrastruktur Tanpa Abaikan Kualitas
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Batal Cerai dengan Suami, Clara Shinta Kini Digugat Mantan
-
Vadel Badjideh Bakal Kasasi? Hukuman Bisa Berkurang atau Bertambah Lagi
-
Eyeshadow Produk Pinkflash Terbukti Berbahaya, Korban Bagikan Penampakan Mengerikan
-
Sambil Tahan Tangis, Nessie Judge Minta Maaf Lagi: Sebelumnya Saya Kurang Sensitif
-
Telak, Logika Hakim Patahkan Dalil Vadel Badjideh Minta Dihukum Ringan di Kasus Aborsi
-
LM Aborsi 2 Kali, Pertimbangan Hakim Perberat Hukuman Vadel Badjideh Jadi 12 Tahun
-
Sabrina Alatas Akui Bandel hingga Keluar Sekolah, Punya Cita-Cita Seperti Hamish Daud
-
Bocoran Maher Zain: Ada 'Rahasia' di Konsernya, Khusus untuk Indonesia!
-
Insomnia Thomas Djorghi Jadi Inspirasi Unik di Balik Judul Lagu 'Bertemu 5000 Detik' dengan Titi DJ
-
Film The First Ride: Komedi Chaos, Persahabatan Hangat, dan Twist Emosional yang Tak Disangka