Suara.com - Pengacara Hotman Paris menjual salah satu asetnya, yakni rumah tiga lantai di kawasan Gunung Sahari, Kemayoran, Jakarta Pusat.
Melalui Instagram, Hotman Paris Hutapea memberikan rincian bangunan seluas 417 meter persegi yang siap dijual. Sayangnya, pengacara 61 tahun ini malah menutup keterangan soal harga rumah tersebut.
Hotman Paris malah mempromosikan bahwa bangunan yang berada di daerah strategis itu cocok dijadikan sebagai lahan bisnis.
"Gedung mini ini terletak di depan Pengadilan Negeri Jakarta Pusat! Amat strategis untuk bisnis restoran, minimarket dan buka cabang bank," tulis Hotman Paris Hutapea, Kamis (11/3/2021).
Warganet yang melihat unggahan tersebut menduga bahwa lelaki yang dijuluki pengacara Rp 30 miliar itu bangkrut.
"Masa mau bangkrut. Jangan dong bang, jangan sampai bangkrut. Malu sama cincin," kata akun @ucunk_doank.
"Nggak percaya kalau Bang Hotman lagi bangkrut," ujar akun @arialdyk.
Kecurigaan warganet soal kondisi ekonomi Hotman Paris Hutapea bukan hanya dari postingan tersebut.
Si pengacara juga sempat mengatakan hendak menjual sepatu. Ia juga sempat menyinggung efek pandemi yang memiliki dampak.
Baca Juga: Hotman Paris Jual Sepatu Mahal, Warganet: 3 Pasang Rp 100 Ribu Bang?
"Kenapa sepatu mahal kelas dunia mau di jual di Kopi Joni? Apakah Hotman sudah kurang uang akibat pandemi?" tulis Hotman Paris Hutapea di Instagram.
Tak hanya itu, mantan pacar Meriam Belina ini juga sempat mempromosikan aset lainnya untuk dijual. Properti itu berupa dua ruko yang berada di kawasan Tanah Abang, Jakarta Selatan.
Seolah kontras dengan apa yang dilakukannya kini, Hotman Paris Hutapea sempat mengatakan ia memiliki banyak uang.
"Uang miliaran di bank account hanyalah benda nganggur yang tidak bisa di makan! Makanan pun dibatasi demi kesehatan! Jadi untuk apa ini semuaaaaaaaaaaaaa!??????" tulisnya di Instagram.
Tag
Berita Terkait
-
3 Tugas Raisa Andriana Bila Terima Tawaran Jadi Aspri Hotman Paris
-
Gaji Fantastis Raisa Kalau Mau Jadi Aspri Hotman Paris, Belum Termasuk Bonus!
-
3 Artis yang Langsung Ditawari Hotman Paris Jadi Aspri Usai Cerai, Terbaru Raisa
-
Kabar Cerai Raisa Bikin Geger, Hotman Paris Gercep Tawarkan Jadi Aspri: Soal Duit Gak Usah Pikirin
-
Respons Hotman Paris saat Ustaz Derry Sulaiman Minta Bantu Kasus Narkoba Ammar Zoni
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Jenguk Sakit Malah Bikin Konten, Dwi Andhika Sempat Berprasangka Buruk dengan Chika Jessica
-
Ruben Onsu Ngamuk Dituding Sebagai Ayah Gagal
-
Lagi Proses Cerai, Eza Gionino Sepakat Bayar Nafkah Rp25 Juta per Bulan untuk 3 Anak
-
Vestas Perusahaan Apa? Kerja Sama dengan PLN NP, Ternyata Tempat Kerja Salsa Erwina
-
Sebut Chika Jessica Soulmate, Dwi Andhika Blak-blakan Ogah Nikah: Takut Merusak Hubungan
-
Saranghaeyo Indonesia 2025 Resmi Ditunda, Promotor Beberkan Alasannya
-
Lika-liku Asmara Katy Perry Sebelum Dipacari Eks Perdana Menteri, Siapa Saja Mantannya?
-
Dijebloskan ke Penjara oleh Ashanty, Eks Karyawan Titip Pesan Penting dari Balik Jeruji Besi
-
Sambil Tertawa, Ari Lasso Akui Contek Judul Lagu Dewa 19 dan Andra Ramadhan Saat Garap Hampa
-
Borong Piala Penghargaan, Ini 5 Judul Sinetron yang Melambungkan Nama Aqeela Callista