Suara.com - Kartika Putri mempertanyakan kasus dengan dokter Richard Lee yang dirasa macet ke Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta. Sebab lebih dari setahun perkara dugaan pencemaran nama baik ini belum masuk ruang sidang.
"Berkasnya sudah dilimpahkan ke kejaksaan, tinggal menanti saja. Tapi menantinya panjang sekali," kata Kartika Putri di Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta, Jakarta Selatan pada Kamis (23/6/2022).
Kartika Putri mendapat informasi dari pihak Kejati DKI bahwa berkas kasusnya dikembalikan kepada penyidik Polda Metro Jaya. Jaksa menilai berkas tersebut belum lengkap sehingga belum layak untuk disidangkan.
"Ini terkait dengan adanya satu kekurangan dari keterangan ahli dan ada beberapa yang mesti dilengkapi pihak penyidik," kata Brian Prenada selaku pengacara yang mendampingi Kartika Putri.
Penjelasan Kejati DKI Jakarta membuat Kartika Putri bingung. Sebab apa lagi yang mesti dilengkapi, terlebih ini bukan kali pertama berkas dikembalikan.
"Saya bingung, apa sih yang kurang lengkap?" ujar Kartika Putri.
Bukan cuma terkait laporannya, kasus Richard Lee soal akses ilegal juga belum disidang.
"Sudah tersangka, tapi kok sampai berlarut-larut," ujar istri Habib Usman bin Yahya ini.
Untuk itu setelah dari Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta, Kartika Putri beserta pengacaranya akan berangkat ke Polda Metro Jaya. Ia hendak menanyakan berkas apa yang harus dilengkapi.
Baca Juga: Richard Lee Tak Gentar Hadapi Gugatan Rp20,7 M Razman Arif Nasution: Dikali 10, Gue Juga Mampu Bayar
"Kami akan bertanya kepada penyidik, kira-kira dari keterangan kami apakah ada yang kurang," ujar pengacara Kartika Putri.
"Jangan sampai ada bolak-balik berkas perkaranya. Sehingga tidak ada satu kepastian," kata dia lagi.
Berita Terkait
-
Reni Effendi Klarifikasi soal Foto dr Richard Lee bareng Cewek: Saya Tahu Siapa Suami Saya
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Status Tersangka Tak Membuat Dokter Richard Lee Ditahan, Polisi Beberkan Alasan Kuncinya
-
Dokter Richard Lee Tak Ditahan, Deddy Corbuzier Singgung soal Kebal Hukum
-
Bikin Gaduh Usai Sebut Pemilik Podcast Juara Selingkuh, Hotman Paris: Cuma Iseng Aja
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z