Dari obrolan dua artis yang baru mualaf dan berhijrah, keduanya saling menyemangati.
Ruben terlihat memberikan dukungan pada Celine yang ternyata memiliki cerita hijrah tak gampang.
"Celine enggak sendiri, banyak orang yang peduli juga," ucapnya.
Dia kemudian bercanda dengan menyebut kalau dirinya juga membutuhkan dukungan.
"Aku menyemangati orang di saat aku juga butuh disemangati," celetuknya sambil tersenyum.
Celine ikut tertawa namun juga menyadari jika perjalanan Ruben tak kalah berat.
"Sebenernya kakak sendiri perjalanannya ini (berat)," ucap Celine.
"Dahsyat, bener-bener dahsyat," timpal Ruben memecahkan suasana menjadi penuh tawa.
Ruben ternyata sampai mempunyai video untuk menjawab fitnahan orang yang rencananya bakal diupload ke media sosialnya.
Baca Juga: Sinopsis Pengin Hijrah: Dihantam Skandal, Steffi Zamora Cari Jati Diri hingga ke Uzbekistan
Hanya saja akhirnya dia mengurungkan niat itu dan memilih untuk tidak melakukannya karena banyak pertimbangan.
Kontributor : Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Sinopsis Pengin Hijrah: Dihantam Skandal, Steffi Zamora Cari Jati Diri hingga ke Uzbekistan
-
Siapa 'Jule' Julia Prastini? Selebgram Diduga Selingkuh dari Suaminya Na Daehoon
-
Terungkap Alasan Haters Berani Sebut Ruben Onsu Bodoh, Bawa-bawa Iblis
-
Haters Penghina Ruben Onsu Panik, Nangis Minta Maaf Lewat DM dan WhatsApp
-
Hijrah dan Dekatkan Diri ke Tuhan, Celine Evangelista Akui Hidupnya Lebih Tenang
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Segera Menikah, El Rumi Bahas Kemungkinan Syifa Hadju Jadi IRT
-
Dituding Nathalie Holscher Lupakan Adzam, Sule: Dia Cuma Gimik
-
Brooklyn Beckham Bongkar Konflik Keluarga David dan Victoria Beckham Lewat Klarifikasi Panjang
-
Teddy Pardiyana Minta Jatah Warisan Bintang, Sule Kasih Respons Menohok: Kerja!
-
8 Film Produksi Sinemaku Pictures Sebelum Prilly Latuconsina Hengkang
-
4 Pertunangan Pasangan Artis Disiarkan TV, Terbaru El Rumi dan Syifa Hadju
-
Deretan Host Indonesian Idol, Robby Purba Gantikan Boy William di 2026
-
Pecah! 11 Idol K-Pop Comeback 2026: EXO, BTS hingga BIGBANG
-
Siapa Mikhail Iman? Sosok yang Dicurigai Pacar Baru Ria Ricis
-
Sinopsis A Knight of the Seven Kingdoms, Prekuel dari Game of Thrones