Suara.com - Masih ingat dengan tawa legendaris The Founder5 tahun lalu?. Sekarang mereka kembali, lebih gila, lebih savage, dan siap menuntaskan “urusan yang belum selesai” di The Founder5 II: Unfinished Business!
Gelaran ini akan berlangsung pada 14 Desember 2025 di Istora Senayan, menghadirkan kelima “founders” stand-up comedy Indonesia: Pandji Pragiwaksono, Ernest Prakasa, Raditya Dika, Isman H.S., dan Ryan Adriandhy. Mereka akan kembali ke satu panggung megah dengan format Comika Trifecta — perpaduan sketch, improvisasi, dan stand-up comedy dalam satu pertunjukan spektakuler yang dijamin bikin kamu tertawa puas dari awal sampai akhir.
Ini bukan sekadar pertunjukan komedi. Ini adalah reuni, lanjutan cerita, sekaligus jawaban dari semua hal yang belum selesai di pertunjukan tahun lalu. Sebuah “panggung penyelesaian urusan” yang akan membuktikan bahwa tawa mereka masih sekuat dulu, tapi dengan energi yang jauh lebih liar dan matang.
Tiket harga normal kini sudah resmi dibuka dan bisa dibeli melalui thefounder5.com. Ada empat kategori tiket yang bisa kamu pilih sesuai kenyamanan dan pengalaman yang kamu inginkan:
Diamond – Rp2.500.000
T-shirt eksklusif
Bucket hat
Pin + sticker pack
Meet & greet bareng The Founder5
Baca Juga: Ngeri, Pandji Pragiwaksono Ungkap Show-nya Ditonton Intel, Ketahuan Gara-gara Ini...
Lounge indoor & outdoor (dengan coffee shop & smoking area)
Fast track
Tagging seat
Free langganan Comika.id selama 1 bulan
Diskon Rp50.000 untuk seluruh produk T-shirt FISKKAL
Platinum – Rp2.000.000
Berita Terkait
-
Bukan Sekadar Tawa, Ernest Prakasa Bongkar 'Jalan Halus' Komedi untuk Sampaikan Kritik Tajam
-
Apa Pekerjaan Pandji Pragiwaksono Sekarang? Dihukum Adat Toraja Bayar 96 Kerbau-Babi dan Rp2 M
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Pandji Pragiwaksono Dituntut Sanksi Hukuman 50 Kerbau usai Stand Up Comedy Singgung Adat Toraja
-
Kronologi Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Bareskrim Polri Imbas Lawakan Adat Toraja
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton