Suara.com - Tepat hari ini Senin (21/6), Presiden Joko Widodo (Jokowi) berulang tahun. Jokowi memasuki usia 60 tahun yang berarti ia telah masuk kategori kelompok lanjut usia atau lansia.
Usia lansia adalah usia rentan yang kesehatannya perlu diperhatikan agar tetap sehat bugar dan bisa melampaui angka harapan hidup orang Indonesia yang mencapai 69,4 di tahun 2019 untuk lelaki.
Lantas, bagaimana caranya agar lansia sehat dan berumur panjang? Berikut tipsnya mengutip Verywell Health, Senin (21/6/2021).
1. Pergi ke luar rumah
Usia harapan hidup bisa ditingkatkan jika lansia sering pergi ke luar rumah. Dengan begitu, kulit lansia akan terkena sinar matahari dan memicu sel kulit untuk memproduksi vitamin D.
Vitamin ini sangat diperlukan untuk kesehatan tulang dan sangat penting melawan depresi, penyakit jantung, diabetes dan sebagainya. Mempertahankan kadar vitamin D dalam tubuh adalah cara paling mudah dan murah untuk tetap sehat.
2. Ngobrol dengan teman sebaya
Usia harapan hidup juga bisa semakin ditingkatkan dengan berkumpul bersama teman dan keluarga. Semakin lansia memiliki hubungan positif dengan pasangan, teman dan keluarga maka kesehatannya semakin membaik.
Jadi luangkan waktu untuk para lansia, melakukan kegiatan bersama-sama, dan perbaiki komunikasi dengan orang sekitar.
Baca Juga: Serukan Jokowi-Prabowo Duet Pilpres, Demokrat: Qodari Carmuk, Minta Imbalan Masuk Kabinet
3. Rutin berolahraga
Sebuah penelitian menunjukkan jika orang yang berolahraga selama 3 jam seminggu memiliki DNA dan sel yang 9 tahun lebih muda dari yang tidak berolahraga.
Minimal lakukanlah olahraga 3 jam seminggu, atau paling sedikit 30 menit sehari. Cara termudah untuk membiasakan diri, yaitu dengan melakukan kegiatan pengulangan setiap hari.
4. Lebih romantis
Harapan hidup juga bisa ditingkatkan dengan cara lebih intim dengan pasangan. Hal ini dibuktikan dalam penelitian, jika lelaki yang lebih intim dengan pasangan menunjukkan penurunan angka kematian sebesar 50 persen. Keintiman juga bisa merangsang hormon endorfin, yang membuat orang lebih sehat karena bahagia sehingga meningkatkan harapan hidup.
5. Turunkan kadar stres
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya
-
Waspada Super Flu Subclade K, Siapa Kelompok Paling Rentan? Ini Kata Ahli
-
Asam Urat Bisa Datang Diam-Diam, Ini Manfaat Susu Kambing Etawa untuk Pencegahan
-
Kesehatan Gigi Keluarga, Investasi Kecil dengan Dampak Besar
-
Fakta Super Flu, Dipicu Virus Influenza A H3N2 'Meledak' Jangkit Jutaan Orang
-
Gigi Goyang Saat Dewasa? Waspada! Ini Bukan Sekadar Tanda Biasa, Tapi Peringatan Serius dari Tubuh
-
Bali Menguat sebagai Pusat Wellness Asia, Standar Global Kesehatan Kian Jadi Kebutuhan
-
Susu Creamy Ala Hokkaido Tanpa Drama Perut: Solusi Nikmat buat yang Intoleransi Laktosa
-
Tak Melambat di Usia Lanjut, Rahasia The Siu Siu yang Tetap Aktif dan Bergerak