Suara.com - Pejabat Gedung Putih di Amerika Serikat tidak sengaja membongkar kedok agen Badan Intelijen Amerika Serikat (CIA) yang bertugas di Afghanistan. Nama dan jabatan sang agen tercantum dalam rilis pers yang dikirim ke ribuan awak media hari Minggu, (26/5/2014) waktu setempat.
Berita mengenai insiden tersebut pertama kali diangkat oleh Washington Post. Menurut media itu, jabatan si agen disebutkan sebagai "Chief of Station" di Kabul. Sebagai informasi, "Chief of Station" merupakan jabatan yang diberikan bagi agen CIA yang mengepalai operasi di suatu negara. Tidak seharusnya hal itu diungkap dalam dokumen yang dirilis ke publik, termasuk kepada wartawan. Pasalnya, keberadaan sang agen sangat dirahasiakan.
Nama dan jabatan si agen tercantum dalam rilis pers yang disampaikan kepada sekitar 6.000 wartawan. Rilis itu berisi daftar orang-orang yang akan hadir dalam acara briefing Presiden Barack Obama di Basis Udara AS Bagram.
Ofisial Gedung Putih menyadari kesalahan tersebut dan mengeluarkan revisi. Pada versi revisinya, nama dan jabatan sang agen sudah tidak dicantumkan.
Media sengaja tidak menyebutkan nama sang agen karena dikhawatirkan membahayakan keselamatan dirinya dan keluarganya. Menyusul insiden tersebut, belum diketahui apakah sang agen akan ditarik dari Afghanistan atau tidak. Gedung Putih juga belum bersedia berkomentar terkait hal itu. (Reuters)
Berita Terkait
-
Trump Tingkatkan Tekanan Militer: AS Kirim Kapal Perang, Venezuela Tuduh CIA Terlibat!
-
Ternak Mulyono Diseret Yudo Sadewa, Usai Blunder Sebut Sri Mulyani Agen CIA
-
'Jakarta Is Coming', Teror Kode di Dinding Jalanan Chile Jelang Kudeta Berdarah
-
Heboh! Anak Menteri Keuangan Minta Maaf Tuduhan Agen CIA ke Sri Mulyani: Hanya Bercanda?
-
Anak Menkeu Purbaya Cengengesan saat Klarifikasi Sri Mulyani Agen CIA, Netizen Makin Ngamuk!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
PDIP Desak Reformasi Total Polri: Hapus Dwifungsi dan Perkuat Pengawasan Eksternal
-
Tutup Rakernas I, PDIP Resmi Tegaskan Posisinya Sebagai Partai Penyeimbang: Kawal Pemerintahan
-
Permohonan RJ Eggi Sudjana Masuk, Polda Metro Tunggu Kesepakatan Pelapor di Kasus Ijazah Jokowi
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Tegaskan Kedaulatan NKRI dan Tolak Intervensi Asing atas Venezuela
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Desak Pilkada Tetap Langsung Dipilih Rakyat, Usul Ada E-voting
-
Polisi Periksa 12 Saksi Kasus Teror DJ Donny dan Influencer, Kapan Pelaku Ditangkap?
-
Ketua KONI Ponorogo Diperiksa KPK Terkait Dugaan Korupsi Bupati Nonaktif Sugiri Sancoko
-
Libatkan Ahli, Polisi Bedah Batas Kebebasan Berekspresi dalam Kasus Mens Rea Pandji Pragiwaksono
-
Prabowo Duga Ada Kekuatan Asing Bayar Segelintir Orang untuk Mengejek
-
Bantah Tak Kooperatif, Legislator Bekasi Nyumarno Sambangi KPK: Undangan Tak Sampai ke Alamat KTP