Suara.com - Kabar Presiden Joko Widodo akan merombak Kabinet Kerja jilid kedua semakin santer terdengar. Sejumlah nama menteri disebut-sebut bakal diganti. PAN yang semula berada di luar pemerintahan juga dikabarkan akan masuk kabinet.
Budayawan Betawi Ridwan Saidi turut bicara soal itu.
Di mata Ridwan ada beberapa menteri yang menurutnya tidak memiliki kinerja bagus. Menteri- menteri yang dikatakan Ridwan kerjanya tidak bagus adalah Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi dari Partai Kebangkitan Bangsa , Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Yasonna H. Laoly dari PDI Perjuangan, dan Menteri dan Menteri Perindustrian Saleh Husin dari Partai Hanura.
"Menpora kita lihat, ada kisruh sepakbola Indonesia yang harus dibereskan. Juga ada Menkumham terkait masalah dualisme kepemimpinan partai di PPP dan Partai Golkar," katanya.
Dia juga menyebut Menteri Badan Usaha Milik Negara Rini Soemarno dan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Sudirman Said layak diganti. Namun, kata dia, untuk mengganti keduanya sulit karena memiliki kedekatan dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla.
"Kalau tendang Rini ada yang marah dan kalau tendang Sudirman Said juga ada yang marah," kata dia.
Namun, menurut Ridwan, semuanya tergantung kepada Presiden Jokowi. Presiden yang memiliki hak prerogatif untuk mengganti atau mempertahankan menteri.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Viral! Trotoar di Koja Dibongkar Paksa, Ternyata Ini yang Diburu Pencuri di Bawah Tanah
-
Kajari Magetan Dicopot, Diperiksa Intensif Kejagung Gegara Dugaan Pelanggaran Integritas!
-
Macet Parah di RE Martadinata, Sebagian Rute Transjakarta 10H Dialihkan via JIS
-
Komisi II DPR Tetapkan 9 Anggota Ombudsman RI 2026-2031, Hery Susanto Jadi Ketua
-
Ketua Banggar DPR Bela Pencalonan Thomas Djiwandono: Ini Soal Kemampuan, Bukan Nepotisme
-
Jaga Independensi BI, Thomas Djiwandono Tunjukkan Surat Mundur Dari Gerindra
-
Geger! Anggota Komcad TNI Jual Senpi Ilegal SIG Sauer di Bali, Terbongkar Modusnya
-
7 Hal Penting Terkait Dicopotnya Dezi Setiapermana dari Jabatan Kajari Magetan
-
Sampah Sisa Banjir Menumpuk di Kembangan, Wali Kota Jakbar: Proses Angkut ke Bantar Gebang
-
Diperiksa 8 Jam Soal Kasus Korupsi Haji, Eks Stafsus Menag Irit Bicara