Suara.com - Di hari peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Kamis (24/12/2015), mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menyampaikan rasa terima kasih kepada Nabi Muhammad.
"Nabi Muhammad SAW adalah pribadi dan pemimpin yang agung. Juga teladan bagi umat Islam. Terima kasih ya Rasulullah telah bimbing kami," demikian twit Yudhoyono melalui akun Twitter @SBYudhoyono.
Yudhoyono mengatakan manusia harus meneladani sosok Nabi Muhammad agar menjadi lebih baik.
"Kita amat jauh jika dibandingkan Rasulullah. Namun jika kita berupaya untuk senantiasa teladani beliau, insya Allah diri kita akan lbh baik," tulis Yudhoyono.
Di akhir twit, Yudhoyono mengucap syukur karena Allah mengutus Nabi Muhammad ke bumi.
"Kita bersyukur kepada Allah SWT yang telah utus Nabi Muhammad SAW untuk taburkan rahmat bagi semesta alam. Selamat peringati Maulid Nabi 1437 H," demikian tulis Yudhoyono.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
4 Fakta Aturan Batik Korpri Terbaru 2026: Jadwal dan Siapa yang Wajib Pakai
-
Sore Ini Prabowo Lantik 8 Anggota DEN di Istana Negara
-
Reshuffle Kabinet: Menkomdigi Meutya Hafid Dikabarkan Diganti Angga Raka Prabowo
-
Isu Reshuffle Kabinet Jilid 5 Memanas, 7 Menteri Ini Bakal Diganti?
-
Kekerasan Banyak Terjadi di Ruang Domestik, PPAPP Soroti Rumah sebagai Lokasi Paling Rawan di Jaksel
-
Menteri PPPA Minta Siswi SMPN 6 Denpasar Korban Pelecehan Seksual Tak Dikeluarkan atau Dikucilkan
-
Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
-
Remaja Jakarta Rentan Jadi Sasaran Utama Child Grooming di Ruang Digital
-
Skandal Jabatan Perangkat Desa Pati, KPK Periksa Ajudan Hingga Camat Terkait Kasus Bupati Sudewo
-
KPK Mulai Pakai AI Audit LHKPN, Pejabat Harta Janggal Langsung Kena 'Bendera Merah'