Suara.com - Pekan ini Zinedine Zidane menjadi sorotan para pencinta bola sejagad. Dua momentum mengiringinya. Pertama, ia berhasil membawa Real Madrid menjuarai Liga Champions musim 2017/18 setelah mengalahkan Liverpool dengan skor 3-1. Kemenangan tersebut sekaligus membawa Los Blancos menjuarai Liga Champions untuk ke-13 kalinya dan tiga kali secara berturut-turut.
Peristiwa kedua tidak kalah mengejutkan. Belum genap seminggu dari pesta kemenangan tersebut, Zizou --sapaan akrab Zinedine Zidane-- mengumumkan mundur dari kursi pelatih Real Madrid pada Kamis (31/5/2018) dalam konferensi pers yang digelar di Bernabeu.
Baca Juga: Messi dan Neymar Cetak Gol, 10 Ribu Anak Miskin Akan Terbantu
Seperti dilansir Bolatimes.com, Zidane mengambil alih kepemimpinan Real Madrid di paruh musim 2015/16, tepatnya di bulan Januari 2016. Saat itu Zidane ditunjuk untuk menggantikan Rafael Benitez yang dipecat.
Sejak ditunjuk sebagai pelatih Real Madrid, kehidupan pribadi legenda sepak bola Prancis ini tentu saja menjadi sorotan publik. Ternyata di balik kesuksesan Zizou menukangi Real Madrid selama 2 tahun lebih, ada seseorang yang selalu mendukung Zidane. Yap, dia adalah sang istri, Veronique Fernandez.
Baca Juga: Dapat Teror, Sergio Ramos Terpaksa Ganti Nomor Telepon
Veronique Fernandez Lentisco adalah model berdarah Spanyol yang dikenal Zidane sejak tahun 1988. Veronique mendukung sang suami dalam kariernya. Terbukti Veronique sering hadir menemani Zidane dalam sejumlah pertandingan, yang terbaru Veronique terlihat saat Zidane berhasil membawa Real Madrid menjuarai final Liga Champions.
Berikut Bolatimes sajikan 5 potret kemesraan Zidane bersama Veronique Fernandez seperti yang dilansir dari akun Instagram pribadi @zidane. Baca selengkapnya di artikel bertajuk Kenalin Veronique Fernandez, Wanita yang Selalu Mendukung Zidane.
Berita Terkait
-
Rumor Panas! Guardiola Minta Man City Rekrut Vinicius Jr, Siapkan Mahar Rp2,6 T
-
Cristiano Ronaldo: David Beckham Tampan, tapi Saya Sempurna
-
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ini, 8-10 November 2025
-
Jadwal Liga Spanyol Pekan ke-12: Real Madrid dan Barcelona Hadapi Laga Tandang Sulit
-
Thibaut Courtois Simpan Dendam ke Klub Inggris? Ini Cerita di Baliknya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Kondisi Terduga Pelaku Ledakan SMA 72 Jakarta Membaik Usai Operasi, Polisi Fokus Pemulihan
-
Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
-
Polemik Pahlawan Nasional: Soeharto Masuk Daftar 10 Nama yang akan Diumumkan Presiden Prabowo
-
Soeharto, Gus Dur, Hingga Marsinah Jadi Calon Pahlawan Nasional, Kapan Diumumkan?
-
Motif Pelaku Ledakan di SMAN 72: KPAI Sebut Dugaan Bullying hingga Faktor Lain
-
Siswa SMAN 72 Terapkan Pembelajaran Online 34 Hari untuk Redam Trauma Usai Ledakan
-
Garis Polisi di SMA 72 Dicabut, KPAI Fokus Pulihkan Trauma Ratusan Siswa dan Guru
-
IPW: Penetapan Tersangka Roy Suryo Cs Sesuai SOP
-
Tampang Sri Yuliana, Penculik Bocah Bilqis di Makassar, Ngaku Kasihan Korban Tak Punya Ortu
-
Anggaran Proyek Monumen Reog Ponorogo Dikorupsi?