Suara.com - Pemprov DKI Jakarta memutuskan menambah jumlah sekolah yang diliburkan selama Asian games 2018, penambahan jumlah sekolah yang diliburkan selama perhelatan Asian Games 2018.
Pelaksana Tugas Kepala Dinas Pendidikan Jakarta Bowo Irianto mengatakan, terdapat 36 sekolah baru yang diputuskan untuk diliburkan. Sebelumnya, terdapat 34 sekolah yang bakal diliburkan. Jadi, total 70 sekolah yang akan diliburkan semasa Asian Games 2018.
“Sebanyak 36 sekolah lain dinyatakan bakal diliburkan. Terdiri dari taman kanak-kanak, SD, SMP, SMA/SMK yang ada di kawasan antara Wisma Atlet Kemayoran menuju GOR Bulungan,” kata Bowo, SAbtu (4/8/2018).
Ia menjelaskan, dari 36 seklah itu, 10 di antaranya adalah milik yayasan. Sementara 9 sekolah lain luput dalam pemetaan terdahulu sehingga baru disertakan kekinian. Sedangkan 17 sekolah lain diliburkan karena dekat dengan rute sembilan di GOR Bulungan.
Setiap siswa yang sekolahnya diliburkan, nantinya diberikan penugasan. Sedangkan bagi sekolah yang tetap aktif, diharapkan menggelar kegiatan bernuansa Asian Games 2018.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, pertambahan jumlah sekolah yang diliburkan karena terdapat penambahan arena untuk latihan para atlet.
Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu menegaskan, para siswa di 70 sekolah itu akan diliburkan selama sembilan hari, yakni sejak 21 Agustus sampai 31 Agustus.
Berikut daftar 34 sekolah di Jakarta yang liburkan saat Asian Games 2018:
1. SD Ghandi Memorial, Kemayoran
Baca Juga: Pilot Batik Air dan Pilot Bangladesh Ditangkap karena Pakai Sabu
2. SMP Ghandi Memorial, Kemayoran
3. SMA Ghandi Memorial, Kemayoran
4. SD Universal, Kemayoran
5. SMP Universal, Kemayoran
6. SMA Universal, Kemayoran
7. SMA Negeri 24, Tanah Abang
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Jerit Pilu dari Pedalaman: Remaja Badui Dibegal Celurit di Jakarta, Tokoh Adat Murka
 - 
            
              Kasus Korupsi Gula: Charles Sitorus Langsung Dijebloskan ke Lapas, Ini Vonis Lengkapnya!
 - 
            
              Anggap Ignasius Jonan Tokoh Bangsa, Prabowo Buka-bukaan soal Pemanggilan ke Istana
 - 
            
              Warga Protes Bau Sampah, Pramono Anung Hentikan Sementara Uji Coba RDF Rorotan
 - 
            
              Jakarta Siaga! Modifikasi Cuaca Rp200 Juta per Hari Dikerahkan Hadapi Hujan Ekstrem
 - 
            
              Gubernur Riau Kena OTT KPK, PKB Pasang Badan? Sikap Partai Jadi Sorotan!
 - 
            
              Prabowo Resmikan Stasiun Tanah Abang Baru, Apa Kata Warga?
 - 
            
              Ngaku Anak 'Anker', Begini Curhatan Prabowo di Stasiun Tanah Abang
 - 
            
              Prabowo: Whoosh Jangan Dihitung Untung-Rugi, yang Penting Bermanfaat untuk Rakyat
 - 
            
              Inflasi Jakarta Lebih Tinggi dari Nasional? Gubernur DKI Klaim Ekonomi Tetap Terkendali