Suara.com - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengatakan masyarakat Indonesia khususnya kaum millenial tidak cukup hanya berpendidikan tinggi saja, skill lain selain pendidikan juga harus dimiliki untuk menunjang kemajuan masa depan bangsa.
Skill lain yang dimaksud diantaranya dalam menggunakan teknologi, sosial media ataupun berwira usaha. Hal itu dikatakan pria yang akrab disapa kang Emil ini dalam acara Indonesia Millenial Summit di hotel Kempinski, Menteng, Jakarta Pusat.
"Millenial harus kompetitif dengan skill skilnya agar masa depan bisa mereka raih dengan cepat dan bisa menolong Indonesia," ujarnya, Sabtu (19/1/2019).
Lebih lanjut, skil yang dimiliki para kaum milenial itu diharapkan bisa membantu memecahkan beberapa permasalahan dalam bangsa. Nantinya para kamu millenial bisa memfasilitasi permasalah dengan teknologi yang ada.
Dia mencontohkan di masa depan bisa saja warga kota membeli sayuran murni dari desa, buah buahan dari perkebunan di desa melalui media sosial.
"Istilah saya jangan keren buat dari sendiri. Gunakan kekerenanya untuk menolong masyarakat Indonesia, gunakan skill digitalnya, skill networknya, skill media sosialnya tidak hanya untuk diri sendiri tapu untuk masyarakat kalau ini dipraktekkan saya kira Indonesia akan melompat," bebernya.
Dia berharap keinginan pemuda untuk mau terlibat dalam permasalahan bangsa menjadi tinggi. Terlebih setelah dia datang ke acara ini memberikan motifasi dan inspriasi bagi kaum millenial.
"Saya datang ke sini penting karena ini salah satu acara forum millenial yang terbesar dan orang orangnya juga terpilih karena punya skill, artinya pulang dari sini mereka akan punya daya pengaruh luar biasa dalam lingkungannya," tutup Ridwal Kamil.
Baca Juga: Demokrat: Pendukung Jokowi Bentuk Opini, Seolah Baasyir Dipenjara Era SBY
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Roy Suryo Endus Manuver 'Balik Kanan' Eggi Sudjana soal Ijazah Jokowi, Ada Apa?
-
Pendukung Israel Minta AS Segera Caplok Greenland, RUU Aneksasi Sudah Disiapkan
-
Demokrat Bicara Soal Sikap SBY Terkait Pilkada Dipilih DPRD: Serahkan Ke AHY, Ikuti Langkah Prabowo
-
KPK Geledah Kantor DJP, Amankan Dokumen dan Uang 8.000 SGD
-
Dede Yusuf Jelaskan Makna 'Matahari Satu' SBY: Demokrat Satu Komando di Bawah AHY
-
Tragis! Tiga Warga Cilincing Tersengat Listrik di Tengah Banjir Jakarta Utara
-
IKN Nusantara: Narasi Kian Meredup Meski Pembangunan Terus Dikebut?
-
Kejaksaan Agung Mutasi 19 Kepala Kejaksaan Negeri di Awal Tahun
-
KPK Ungkap Petinggi PBNU Diduga Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji
-
Fahri Hamzah: Pilkada Lewat DPRD Diskusi Efisiensi, Jangan Terlalu Curigai Prabowo