Suara.com - Calon Presiden nomor urut 01 Joko Widodo (Jokowi) meminta seluruh masyarakat Indonesia yang memiliki hak pilih untuk tidak berlibur saat pencoblosan. Jokowi mengajak seluruh masyarakat untuk datang ke TPS pada 17 April 2019 dan menggunakan hak pilihnya dengan baik.
“Saya ajak sekali lagi, jangan ada yang berlibur. Atau kalau mau berlibur silakan, (tapi) nyoblos dulu. Jam 8 nyoblos kan masih bisa. Jam 8 nyoblos blos, jam 9 nyoblos blos, jam 10, langsung terbang berlibur silakan,” kata Jokowi setelah menunaikan ibadah salat Jumat di Halaman Masjid Baitussalam Istana Kepresidenan Bogor, Jumat (29/3/2019).
Jokowi berharap tingkat partisipasi masyarakat di Pemilu 2019 meningkat. Ia tidak ingin ada masyarakat yang golput atau kehilangan hak pilihnya dalam pesta demokrasi.
“Tapi jangan sampai ada yang golput, jangan sampai ada yang tidak mencoblos di hari Rabu 17 April 2019,” katanya.
Dalam survei tterbaru CSIS menunjukan bahwa sekitar 12 juta warga lebih memilih untuk berlibur pada 17 April 2019 yang ditetapkan sebagai hari libur nasional.
“Oleh sebab itu di setiap forum-forum besar, sedang, dan kecil saya sampaikan jangan biarkan satu orang pun golput, jangan sampai biarkan satu orang pun golput,” katanya.
Lebih jauh Jokowi mengatakan, Pemilu serentak 2019 menelan biaya triliunan rupiah. Untuk itu ia berharp partisipasi masyarakat.
“Karena pemilu ini, pileg pilpres menghabiskan biaya yang triliunan, sangat rugi besar kita kalau tidak menggunakan hak pilih kita. Karena menentukan arah negara ini ke depan,” kata Jokowi. (Antara)
Baca Juga: Pesan Menyentuh Mendiang Pendiri Masjid Kubah Emas untuk Anak Cucu
Tag
Berita Terkait
-
Tak Kampanye, Ini yang Dilakukan Jokowi di Istana Bogor
-
Maruf Amin Kampanye di Palembang Singgung Indonesia Bubar dan Dinosaurus
-
Tak Lakukan Simulasi Jelang Debat dengan Prabowo, Jokowi: Lihat Besok Malam
-
Jokowi: Ingat ke TPS Pakai Baju Putih, Coblos Pakai Baju Putih
-
Sosok Merakyat, PUSAD Klaim Jokowi Unggul 56,8 Persen di Jatim
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Iran Hubungi China, Bahas Ancaman Militer AS Pasca Manuver USS Abraham Lincoln
-
Haru Pengukuhan Guru Besar Zainal Arifin Mochtar, Tangis Pecah Kenang Janji pada Sang Ayah
-
Saksi Bantah Acara Golf di Thailand Bicarakan Penyewaan Penyewaan Kapal
-
KPAI Soroti Lemahnya Pemenuhan Hak Sipil Anak, Akta Kelahiran Masih Minim di Daerah Tertinggal
-
Prabowo Gelar Rapat Tertutup, Bahas Tambang Mineral Kritis Hingga Mobnas
-
Air Mata dan Pelukan Ibu Warnai Momen Kebebasan Laras Faizati di Rutan Pondok Bambu
-
AS Dilaporkan Siapkan Serangan Kilat ke Iran, Sikap Trump Tentukan Perang Dunia?
-
Dituding Rugikan Negara Rp2,9 Triliun, Kerry Riza: Itu Adalah Pembayaran atas Tagihan Saya
-
Dedi Mulyadi dan Willy Bongkar Sisi Gelap Gunung Emas: 70 Ribu Gurandil dan Raup 250 Kg Emas
-
Ada Proyek Pipa PAM Jaya, Dishub DKI Terapkan Rekayasa Lalin di R.A. KartiniFatmawati Mulai Besok