News / Nasional
Senin, 27 Januari 2020 | 16:03 WIB
Sunda Empire kembali menggegerkan khalayak, dengan mengunggah video baru berisi pernyataan bombastis pemimpin mereka, Raden Rangga alias HRH Rangga. [Facebook]

"Sayang sekali Republik Indonesia di zaman Bung Karno telah diplesetkan atas sejarahnya. Berkaitan kedaulatan Indonesia saat Bung Karno juga ditinggalkan PBB," katanya.

Sunda Empire (ist)

4. De Heeren Zeventien adalah Kekaisaran Sunda
Rangga menjelaskan posisi PBB berada di bawah De Heeren Zeventien. Ia mengklaim bahwa De Heeren Zeventien sebagai kekaisaran sunda dimana ia sebagai sekretaris jenderalnya.

"Di atas PBB itu De Heeren Zeventien. De Heeren Zeventien adalah kekaisaran Sunda," ucapnya.

Sunda Empire (ist)

Load More