4. Sehari, Pasien Positif Covid-19 Kota Bandung Melonjak Hampir 2 Kali Lipat
Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung mengonfirmasi lonjakan pasien yang positif terpapar Covid-19. Hingga saat ini, pasien Covid-19 berjumlah 66 orang atau naik hampir dua kali lipat dari hari sebelumnya berjumlah 41 orang.
Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bandung, sekaligus Ketua harian gugus tuga kota Bandung, Ema Sumarna mengakui lonjakan kasus baru pasien positif di Kota Bandung dalam sehari cukup signifikan.
5. Mantan Astronot NASA Sebut COVID-19 Lebih Berbahaya daripada Misi Antariksa
Seorang mantan astronot NASA yang kini beralih profesi menjadi dokter gawat darurat, Dr. Bill Fisher, menyebut bahwa COVID-19 lebih berbahaya daripada melakukan perjalanan ke luar angkasa.
"Saya benar-benar lebih khawatir ketika akan pergi bekerja besok pagi, daripada saat saya meluncur dengan pesawat ulang-alik," kata Fisher sebagaimana dikutip laman Mashable, Senin (6/4/2020).
Baca Juga: Singgung Telegram Kapolri, AII: Aparat Harusnya Melindungi Bukan Represif!
Berita Terkait
-
Lelaki Ini Buat Tabung Khusus Anticorona Agar Anaknya Bisa Ikut Jalan-jalan
-
Nekat Buka saat Corona, Pemilik Tempat Fitness dan Bos Kafe Kini Masuk Bui
-
Menteri Erick Thohir Pastikan RSPJ Jadi RS Rujukan Covid-19
-
164 PNS DKI Diminta Jadi Relawan di RS Corona, Menolak Akan Dapat Sanksi
-
Kasus Pasien Tanpa Gejala Infeksi Virus Corona di China Melonjak
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Waspada! Hujan Petir dan Angin Kencang Mengancam Jakarta Siang Ini
-
Ada Penebangan Pohon, Ini Daftar Halte Transjakarta Koridor 8 yang Terdampak
-
Bareskrim Bongkar Jaringan Judi Online Internasional, Puluhan Tersangka Ditangkap di Berbagai Kota
-
Ajang 'Pajang CV' Cari Jodoh: Fenomena Cindo Match di Mall of Indonesia
-
Hujan Deras Bikin 10 RT dan 3 Ruas Jalan di Jakarta Tergenang
-
Gus Yahya Bantah Tunjuk Kembali Gus Ipul sebagai Sekjen PBNU
-
Longsor Akibat Kecelakaan Kerja di Sumedang: Empat Pekerja Tewas
-
Polisi Tembakkan Gas Air Mata Bubarkan Tawuran di Terowongan Manggarai
-
Hujan Deras Genangi Jakarta Barat, Sejumlah Rute Transjakarta Dialihkan
-
Alasan Kesehatan, 5 Terdakwa Korupsi Pajak BPKD Aceh Barat Dialihkan Jadi Tahanan Kota