Suara.com - Dua pengemudi mobil jenazah yang terkonfirmasi positif Covid-19 di Kota Batam bukan merupakan petugas kesehatan.
Hal ini disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Batam, Didi Kusmarjadi.
Pada saat itu, diketahui dua pengemudi mobil jenazah ini membantu mengangkat jenazah almarhum Ian Alexander, yang ditetapkan sebagai Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
Didi menyebut mobil yang dipakai untuk membawa jenazah Ian Alexander merupakan 'ambulans sejuta umat.' Yakni mobil jenazah yang biasa diperbantukan untuk masyarakat umum.
"Jadi mereka bukan petugas kesehatan," ujar Didi seperti diberitakan Batamnews.co.id--jaringan Suara.com, kemarin.
Menurut Didi, keduanya berbagi tugas ketika ikut membantu mengangkat jenazah Ian Alexander salah satunya menjadi sopir ambulans.
Saat ini keduanya tergabung dalam klaster Palm Spring, klaster ini sudah ada 11 orang pasien yang tergabung. Sebagian besar merupakan keluarga dari Ian Alexander.
Ada dua orang yang terkonfirmasi positif, setelah dilihat dari riwayat kegiatan sehari-harinya yang diketahui pernah hadir pada acara takziah dari alamarhum Ian Alexander.
Sementara itu, untuk pasien Ian Alexander pernah dilakukan pemeriksaan swab sebanyak satu kali. Dan hasilnya kala itu menunjukkan negatif.
Baca Juga: Kacau! Sidang Putusan Kasus Blokir Internet Papua Diserang Zoombombing
"Pernah rapid test juga, dan hasilnya non reaktif," kata Didi.
Berita Terkait
-
Alhamdulillah 13 Kecamatan di Bekasi Sudah Bebas Virus Corona
-
Lantik Kepsek, BKD dan Disdik Jatim Diduga Langgar Protokol COVID-19
-
Pengasuh Jadi Sumber Penularan Virus Corona ke Ratusan Anak di Jawa Timur
-
Kepala Sekolah Mojokerto Diduga Positif Corona Habis Dilantik di BKD Jatim
-
Tempat Ibadah Boleh Dibuka Saat New Normal, Ini Syaratnya
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Kapolri Ungkap Terduga Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta Jalani Operasi
-
Polda Metro Jaya Bakal Rilis Tentang Ledakan SMAN 72 Jakarta yang Lukai Puluhan Siswa
-
Sekjen PDIP Hasto Ingatkan Spirit Pengasingan Bung Karno di Konferda NTT
-
Masjid Dipasang Garis Polisi, Begini Kondisi SMAN 72 Jakarta Pasca Ledakan
-
Olah TKP Dinyatakan Rampung, Brimob Tinggalkan Lokasi, Polda Metro Jaya: Hasilnya Besok
-
Ledakan SMAN 72: Prabowo Beri Peringatan Keras! Ini Pesannya...
-
Ketua MPR: Tidak Ada Halangan bagi Soeharto untuk Dianugerahi Pemerintah Gelar Pahlawan Nasional
-
Misteri Ledakan SMA 72 Jakarta: Senjata Mainan Jadi Petunjuk Kunci, Apa yang Ditulis Pelaku?
-
Ledakan SMA 72 Jakarta: Pelaku Pelajar 17 Tahun, Kapolri Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Update Ledakan SMAN 72: Polisi Sebut 54 Siswa Terdampak, Motif Masih Didalami