Suara.com - Personel Kepolisian Resor Agam, Sumatera Barat, melakukan tadarus Alquran setiap hari di Masjid Baitul Nur guna meningkatkan keimanan dan ketaqwaan.
Kepala Bagian Humas Polres Agam AKP Nurdin mengatakan tadarus dilakukan setelah apel pagi.
"Personel yang mengikuti tadarus itu bergantian sesuai satuan mereka mulai dari Satuan Lalu Lintas, Satuan Reskrim dan lainnya," katanya.
Personel membaca setengah jus setiap harinya. Setiap Jumat, dilakukan khatam dan yasinan.
Tadarusan telah berlangsung selama satu bulan dan ini merupakan program dari Bagian Sumber Daya Manusia Polres Agam.
"Program ini untuk menambah keimanan dan ketaqwaan bagi personel Polres Agam," katanya.
Selain tadarus, Polres Agam juga memiliki program seribu berkah. Program itu untuk mengumpulkan infak setiap hari saat apel pagi.
Dana yang terkumpul akan diserahkan bagi masyarakat kurang mampu berupa bahan kebutuhan pokok seperti, beras, telur, mie instan dan lainnya.
Bantuan itu diserahkan melalui program Jumat Berkah dan langsung diantarkan ke mereka.
Baca Juga: Istri Polisi Tewas OD Narkoba di Motel Sky Garden, Mulut Keluar Busa
"Masyarakat yang mendapatkan bantuan itu merupakan usulan dari polsek," katanya. [Antara]
Berita Terkait
-
Usai 28 Izin Dicabut, Greenpeace Tagih Transparansi Pemerintah Tertibkan Kawasan Hutan
-
Merajut Kembali Hidup Pascabanjir Bandang di Sumatra
-
Tim SAR Polri Evakuasi Ratusan Warga Korban Banjir Susulan di Padang Pariaman
-
Banjir Bandang Susulan, Bangunan TPA di Padang Pariaman Ambruk ke Sungai
-
Potret Dampak banjir bandang susulan di Maninjau
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Percepatan Relokasi dan Tata Ruang Aman Jadi Fokus Mendagri Pascabencana
-
Langsung Ditelepon Prabowo, Menteri Trenggono Ungkap Kondisinya Usai Pingsan Saat Upacara
-
Bantah Tebang Pilih, Satgas Ungkap Proses di Balik Perintah Prabowo Sikat 28 Izin Perusahaan
-
Pengamat Nilai Pengacara Nadiem Tak Siap Hadapi Jaksa, Apa Alasannya?
-
Kasus Suami Jadi Tersangka Usai Bela Istri dari Jambret di Sleman, Ini Kronologi Versi Polisi
-
JPO 'Melayang' JIS-Ancol Bakal Jadi Ikon Baru Jakarta, Kapan Bisa Digunakan?
-
Pramono: WFH dan PJJ di Jakarta Hanya Saat Hujan Deras, Cerah Tetap Masuk Normal
-
Adu Cepat Lawan Maut: Basarnas Terjang 'Bubur Pasir' Cari Puluhan Korban Longsor Cisarua
-
PDIP Jabar Siapkan Relawan Kesehatan Desa, Hasto Kristiyanto: Kemanusiaan di Atas Politik Elektoral
-
"Saya Mohon Maaf," Ucapan Gibran di Tengah Duka Longsor Maut Bandung Barat