Suara.com - Ucapan Selamat Paskah 2021 berikut ini dapat dikirimkan melalui Whatsapp, atau dijadikan sebagai status di media sosial.
Paskah adalah hari raya umat Kristen yang dilaksanakan setiap tahun untuk memperingati kebangkitan Yesus Kristus, di mana pada tahun ini, perayaan Paskah jatuh pada hari Minggu, tanggal 4 April 2021. Sementara hari Jumat, 2 April 2021 adalah peringatan wafatnya Yesus Kristus atau yang disebut Jumat Agung.
Sebenarnya ada banyak cara yang dapat dilakukan untuk turut serta meramaikan perayaan Paskah 2021. Satu di antaranya adalah dengan saling mengirimkan ucapan Selamat Paskah 2021 yang penuh makna kepada saudara atau teman. Berikut ini telah dirangkum sejumlah ucapan Selamat Paskah 2021 dari berbagai sumber yang bisa Anda pakai.
Ucapan Selamat Paskah 2021 ini juga dapat dijadikan sebagai status di media sosial seperti Instagram, Facebook, Twitter, dan lainnya.
Ucapan Selamat Paskah 2021
- Happy Easter 2021! Wishing you a blessed Easter. May God fill your Easter basket with happiness (Selamat Paskah 2021! Semoga Paskahmu diberkati. Semoga Tuhan mengisi Paskahmu dengan kebahagiaan).
- Happy Easter 2021! May you enjoy this Easter surrounded by friends, family, and plenty of chocolate (Selamat Paskah 2021! Semoga kamu menikmati Paskah ini dengan dikelilingi oleh teman, keluarga, dan juga banyak coklat).
- Happy Easter, wishing you every good thing at Easter and always (Selamat Paskah, semoga kamu memperoleh semua hal yang baik di Hari Paskah dan setiap hari).
- Here’s hoping your Easter is full of joy, peace, and all the good things this year. Happy Easter! (Semoga Paskahmu penuh dengan kegembiraan, kedamaian, dan semua hal baik tahun ini. Selamat Paskah!).
- Have a blessed holiday filled with happiness, love, and faith! Happy Easter! (Selamat menikmati liburan yang diberkati yang diisi dengan kebahagiaan, cinta, dan iman! Selamat Paskah!)
- Wishing you and your family the happiest Easter of all. God bless you now and always. Happy Easter 2021! (Ku harap, kamu dan keluargamu mendapati Paskah yang paling bahagia. Tuhan memberkatimu selalu).
Di antara beberapa alternatif ucapan selamat Paskah 2021 di atas, manakah yang Anda pilih untuk disampaikan kepada keluarga, kerabat, atau teman?
Kontributor : Rishna Maulina Pratama
Tag
Berita Terkait
-
Daftar Hari Libur Nasional April 2021, Catat Tanggalnya!
-
Link Live Streaming Jumat Agung di Beberapa Gereja di Indonesia
-
Jadwal Misa Online Pekan Suci Paskah 2021 Gereja-gereja di Indonesia
-
Apa Itu Kamis Putih? Ini Tata Urutan Peribadatannya
-
Kata-Kata Selamat Hari Paskah 2021 Ucapan Penuh Makna untuk Orang Tersayang
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Ketua Satgas Tito Karnavian Pastikan Huntara Pengungsi di Pidie Jaya Layak Huni
-
Tinjau Pidie Jaya, Ketua Satgas Tito Karnavian Serahkan Bantuan untuk Warga
-
Kasatgas Tito Karnavian Dorong Percepatan Renovasi Sekolah Terdampak Banjir di Pidie Jaya
-
Waspada! BMKG Prediksi Jabodetabek Dikepung Hujan Petir Hingga Siang Nanti
-
Aturan Lama Telah Usang, Wamen HAM Tegaskan Revisi UU HAM untuk Perkuat Perlindungan Hak Asasi
-
Pagi Ini Jakarta Dikepung Genangan Lagi, Layanan Mikrotrans Ambyar dan Lalu Lintas Cawang Lumpuh
-
BGN Luncurkan Mak Comblang Project, Petani Disambungkan Langsung ke Dapur MBG
-
Mekanisme dan Jadwal TKA 2026 untuk Syarat Jalur Prestasi SPMB 2026/2027
-
Intip Oleh-oleh Prabowo dari Kunjungan di London: Ada Capaian Investasi hinga Pendidikan?
-
Suara dari Swiss: Harapan Besar Diaspora di Balik Kehadiran Prabowo di Forum Davos