Suara.com - Sebanyak 440.014 orang pemudik menyeberang dari Pelabuhan Merak Banten ke Pelabuhan Bakauheni Lampung, meski terdapat larangan mudik Idul Fitri 1442 Hijriah oleh pemerintah.
Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Doni Monardo mengatakan, ratusan ribu orang itu menyeberang dari tanggal 22 April hingga Jumat (14/5) kemarin.
"Data yang kami peroleh dari ASDP dan GM Pelabuhan Bakaheuni ada 440.014 orang yang telah melakukan perjalanan dari Merak menuju ke Bakauheni," ujar Doni dalam konferensi pers Antisipasi Mobilitas Masyarakat dan Pencegahan Lonjakan Kasus Covid-19 Pasca Libur Lebaran, Sabtu (15/5/2021).
Doni menuturkan, pihaknya memprediksi puluhan ribu orang tersebut akan kembali menyeberangi Selat Sunda dengan rute sebaliknya dalam waktu dekat.
"Diprediksi angka ini mungkin akan kembali pada waktu yang relatif tidak terlalu lama mungkin dalam waktu yang relatif bersamaan," ucap Doni.
Karenanya, Satgas Penanganan Covid-19 sudah menyiapkan langkah-langkah antisipatif untuk menghadapi arus balik para pemudik.
Termasuk memperkuat petugas swab dari daerah dan pusat, mengoptimalkan seluruh kapal feri, dermaga, hingga pemberian logistik di ruas tol, non-tol dan Pelabuhan Bakaehuni.
"Kemudian mengoptimalkan seluruh kapal feri yang ada sebanyak 69 unit. Dermaga diminta semuanya beroperasi ful sebanyak 7 dermaga," kata dia.
"Lalu logistik yang ada di semua pos-pos pemeriksaan, baik di jalan tol maupun non-tol serta di pelabuhan Bakauheni. Kami mengharapkan bisa optimal termasuk pembagian waktu untuk petugas."
Baca Juga: Kakorlantas Siapkan 109 Check Point, Periksa Surat Bebas Covid-19 Pemudik
Berita Terkait
-
Kakorlantas Siapkan 109 Check Point, Periksa Surat Bebas Covid-19 Pemudik
-
Detik-detik 3 Pemudik Tewas Terseret Arus Sungai
-
Masuk Lampung tak Bawa Surat Bebas Covid-19, Pemudik Dites Antigen
-
Catat! Pemudik Kembali ke Jakarta Wajib Bawa Surat Bebas Covid-19
-
Pemudik Wajib Bawa Surat Bebas Covid-19 Masuk ke Jakarta
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
Terkini
-
Bilateral di Istana Merdeka, Prabowo dan Raja Abdullah II Kenang Masa Persahabatan di Yordania
-
August Curhat Kena Serangan Personal Imbas Keputusan KPU soal Dokumen Persyaratan yang Dikecualikan
-
Di Hadapan Prabowo, Raja Yordania Kutuk Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Sebut Serangan Mengerikan
-
Usai Disanksi DKPP, Anggota KPU Curhat Soal Beredarnya Gambar AI Lagi Naik Private Jet
-
Dua Resep Kunci Masa Depan Media Lokal dari BMS 2025: Inovasi Bisnis dan Relevansi Konten
-
Soal Penentuan UMP Jakarta 2026, Pemprov DKI Tunggu Pedoman Kemnaker
-
20 Warga Masih Hilang, Pemprov Jateng Fokuskan Pencarian Korban Longsor Cilacap
-
Gagasan Green Democracy Ketua DPD RI Jadi Perhatian Delegasi Negara Asing di COP30 Brasil
-
Mensos Ungkap Alasan Rencana Digitalisasi Bansos: Kurangi Interaksi Manusia Agar Bantuan Tak Disunat
-
Terbongkar! Prostitusi Online WNA Uzbekistan di Jakbar, Pasang Tarif Fantastis Rp15 Juta