Suara.com - Momen seorang wanita yang berbelanja online menjadi sorotan. Bukan tanpa alasan, paket belanja wanita tersebut diantarkan oleh suaminya sendiri. Momen itu dibagikan oleh pemilik akun TikTok Elsaputri 598 baru-baru ini.
"Ketika belonjo onlen kurire bojoku dewe (Ketika belanja online kurirnya suami sendiri, -red)," tulis sang pemilik akun sebagai keterangan unggahan seperti dikutip oleh Suara.com, Selasa (12/10/2021).
Kirim pesan suara
Dalam video singkat yang diunggah, sang suami mendapati paket istrinya di kantor. Kemudian, ia mengirimkan pesan suara kepada istrinya.
"Mbak paketmu teko, jukut ning kantor po terne? (Mbak paketmu datang. Mau ambil di kantor atau diantar, -red)," ucap sang suami.
Mendengar pesan singkat dari suaminya, wanita itu kemudian membelas. Uniknya, wanita tersebut membalas pesan singkat itu dengan mesra.
"Yo diterne toh sayangku, diterne mas, mas kurir senggol dong (ya diantar dong sayangku, diantar mas, mas kurir senggol dong, -red)," jawab wanita tersebut.
Respons warganet
Video tersebut sedikitnya telah disaksikan oleh 1,6 juta warganet. Melihat video tersebut, warganet memberikan beragam reaksi.
Baca Juga: Viral, Pengajian Dipimpin Google Assistant, Warganet: Belajar Tajwidz dan Makharijul
"Bayarnya COD aja terus mba biar suami yang bayar," ujar warganet.
"Dalam hati suaminya: Ya Allah istriku belanja terus," kata warganet.
"Pasti komentarnya "kurir sangat ramah dan memuaskan, pengiriman cepat, pengemasan rapi, dan aman," tulis yang lain.
"Kelanjutannya ada nggak sih? seru kayaknya," tutur warganet.
"Plis pingin punya pacar kurir," celetuk warganet.
Viral Pengantin Terima Paket di Pelaminan, Warganet Soroti Nasib Mempelai Pria
Berita Terkait
-
Viral, Pengajian Dipimpin Google Assistant, Warganet: Belajar Tajwidz dan Makharijul
-
Viral Sender Curhat Diberi Tetangga Kuah Sayur Sisa Hajatan, Tuai Teguran Massal
-
Viral! Dicampakkan Suami dan Mertua Gegara Cuti Hamil, Curhatan Wanita Ini Bak Sinetron
-
Sikap Marahi Kakek Dikecam, Baim Wong Klarifikasi: Saya Paling Kesal dengan Orang Begitu
-
Semprot 'Buaya Darat', Ucapan Istri Bupati Kendal Chacha Frederica Bikin Warganet Terenyuh
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Banjir Jakarta Meluas, 22 RT dan 33 Ruas Jalan Tergenang Jelang Siang Ini
-
Air Banjir Terus Naik! Polda Metro Jaya Evakuasi Warga di Asrama Pondok Karya
-
Curanmor Berujung Penembakan di Palmerah Terungkap, Tiga Pelaku Dibekuk di Jakarta hingga Cimahi
-
Diduga Tak Kuat Menampung Guyuran Hujan, Plafon SDN 05 Pademangan Timur Ambruk
-
Nadiem Hadapi Putusan Sela, Bebas atau Lanjut ke Sidang Pembuktian Kasus Korupsi Rp2,18 Triliun?
-
Terapis SPA Tewas di Kamar Kos Bekasi, Polisi Tangkap Pelaku dan Temukan Cairan Pembersih Toilet
-
Kekerasan Anak Masih Tinggi, PPPA Dorong Sekolah Jadi Ruang Aman
-
Data Genangan dan Banjir Pagi Ini: Ketinggian Air di Pasar Minggu Mencapai Hampir Satu Meter
-
Hujan Angin, Pohon di Kemang Sempal Hingga Tutup Jalan
-
Banjir Arteri Lumpuhkan Akses Keluar Tol, Polisi Rekayasa Lalin di Rawa Bokor