Suara.com - Bank-bank Eropa dan Amerika Serikat di Uni Emirat Arab, mulai tahun depan, akan menerapkan libur akhir pekan pada Sabtu dan Minggu, bukan dari pada Jumat seperti yang lazim diterapkan di Semenanjung Arab.
Langkah itu diambil setelah Pemerintah Uni Emirat Arab pada 7 Desember lalu mengumumkan mengubah akhir pekan dari Jumat dan Sabtu menjadi Sabtu dan Minggu agar sesuai dengan waktu kerja pasar global.
Perusahaan Jerman, Deutsche Bank disebut mulai 3 Januari 2022 akan menetapkan hari kerja pada Senin - Jumat, bukan lagi Minggu - Kamis seperti yang berlaku saat ini.
Kebijakan ini juga diambil oleh JPMorgan Chase & Co, bank asal Amerika Serikat yang akan menetapkan hari kerja pada Senin - Jumat mulai Januari 2022.
Selain itu ada pula Societe Generale SA asal Prancis yang mengaku akan menetapkan hari kerja selama Senin - Jumat mulai 2 Januari 2022 di dua kantornya yang masing-masing terletak di Dubai dan Abu Dhabi.
Sebelumnya pada 7 Desember lalu Uni Emirat Arab mengumumkan bahwa mulai 2022 hari kerja di negara itu akan hanya sepanjang 4,5 hari pada setiap pekannya. Libur akhir pekan adalah Sabtu dan Minggu.
Meski demikian Uni Emirat Aram memberikan kebebasan untuk perusahaan-perusahaan swasta dan tidak mewajibkan mereka mengikuti kebijakan pemerintah tersebut.
Para analis mengatakan kebijakan ini diambil Uni Emirat Arab agar lebih banyak investor serta pekerja tertarik untuk berbisnis di negara yang sedang bersaing ketat secara ekonomi dengan Arab Saudi tersebut. [Reuters]
Baca Juga: Lobi Berhasil, Jawa Barat Ekspor Jengkol ke Dubai
Berita Terkait
-
Anak Usaha Telkom Gandeng Uni Emirat Arab Ciptakan Konektivitas Berbasis Satelit
-
Cerita Eks Liverpool Hijrah ke Tanah Arab Meski Cuma Dapat Gaji Rp40 Juta
-
Akram Afif Akui Sengaja Suruh Fans Qatar Lempar Botol Demi Ulur Waktu
-
Delegasi UEA dan Mendagri Tito Bahas Kolaborasi Penguatan Sumber Daya Manusia
-
Trik Dapat Tiket Pesawat Murah untuk Liburan Akhir Pekan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
Pertimbangkan Mediasi dengan Jokowi, Roy Suryo dan Rismon Mulai Melunak?
-
Misteri Dosen Untag Tewas di Hotel: Autopsi Ungkap Aktivitas Berlebih, Mahasiswa Soroti Kejanggalan
-
Kompak Berkemeja Putih, Begini Penampakan 23 Terdakwa Demo Agustus di Ruang Sidang
-
Deretan Fakta AKBP Basuki, Benarkah Ada Hubungan Spesial di Balik Kematian Dosen Untag?
-
KPK Periksa Tiga Kepala Distrik Terkait Korupsi Dana Operasional di Papua
-
Semeru 'Batuk' Keras, Detik-detik Basarnas Kawal 187 Pendaki Turun dari Zona Bahaya
-
Geger Kematian Dosen Cantik Untag: AKBP Basuki Dikurung Propam, Diduga Tinggal Serumah Tanpa Status
-
Pohon 'Raksasa' Tumbang di Sisingamangaraja Ganggu Operasional, MRT Jakarta: Mohon Tetap Tenang
-
262 Hektare Hutan Rusak, Panglima TNI hingga Menhan 'Geruduk' Sarang Tambang Ilegal di Babel
-
Dugaan Korupsi Tax Amnesty, Eks Dirjen Pajak Ken Dwijugiasteadi Dicekal, Tak Bisa ke Luar Negeri