Suara.com - Hari buruh Internasional atau disebut juga dengan May Day dirayakan setiap satu tahun sekali tepatnya pada tanggal 1 Mei. Peringatan tersebut dirayakan untuk menghormati pekerja atau buruh di seluruh dunia. Berikut ini 30 kata-kata hari buruh yang bisa dibagikan di media sosial untuk turut merayakannya.
Perayaan hari buruh internasional berdasarkan catatan sejarah bermula pada abad ke-19 Masehi. Kala itu para pekerja dan serikat pekerja Amerika Serikat turun ke jalan menuntut pengurangan waktu kerja menjadi delapan jam kerja seiring dengan perbaikan masa kerja. Anda bisa membagikan kata-kata hari buruh tepat di 1 Mei ini.
Setiap peringatan hari buruh Internasional di Indonesia menjadi hari libur sebagai apresiasi oleh pemerintah. Peraturan tersebut tertuang dalam Kepres No. 24 tahun 2013 tentang Penetapan Tanggal 1 Mei Sebagai Hari Libur. Sebagai apresiasi dan turut menyemarakkan May Day, kamu bisa membagikan kata-kata ucapan selamat hari buruh. Hal tersebut juga menjadi bentuk penghormatan kepada pekerja atau buruh.
Berikut ini 30 kata-kata hari buruh 2022 yang bisa kamu jadikan referensi.
30 Kata-Kata Hari Buruh
1. Selamat hari buruh internasional untuk para pekerja dan buruh di seluruh dunia. Tetap semangat dan jangan patah arah. Semoga segala lelah dan kerja keras kalian dapat berbuah manis di kemudian hari.
2. Setiap pekerja layak diapresiasi, setiap pencapaian layak dirayakan setiap hari. Selamat hari buruh untuk semua pekerja tangguh.
3. Happy May Day. Semoga apa yang kamu kerjakan mendapat apresiasi yang layak. Semoga segala kesuksesan yang kamu harapkan dapat teraih di hari spesial ini.
4. Hari ini, hari perayaan buruh internasional. Selamat hari buruh untuk semua pekerja wanita dan laki-laki yang tangguh.
Baca Juga: Sejarah Hari Buruh Internasional 1 Mei, Berawal dari Serikat Buruh Amerika Serikat
5. Selamat hari buruh, semoga segala kesuksesan dan pencapaian dapat kita rasakan.
6. Hari buruh, hari penghormatan kepada setiap jiwa yang telah bekerja dengan keras dalam hidup untuk meraih kesejahteraan. Selamat hari buruh, semoga lebih baik dan semangat.
7. Apapun pekerjaannya, berapapun gajinya setiap buruh atau pekerja layak mendapatkan hak-haknya. Selamat hari buruh Internasional.
8. Mengapresiasi pekerjaan adalah sebuah perbuatan yang mulia. Maka jangan tindas hak-hak pekerja. Karena tak selayaknya pekerja ditindas. Selamat hari buruh.
9. Selamat hari buruh internasional. Setiap apa yang kita kerjakan patut mendapat apresiasi dan perayaan. Juga mendapat hak-hak yang layak.
10. Selamat hari buruh! Hari ini adalah hari untuk merayakan setiap kerja keras yang telah kamu kerjakan.
Berita Terkait
-
Sejarah Hari Buruh Internasional 1 Mei, Berawal dari Serikat Buruh Amerika Serikat
-
30 Ucapan Hari Buruh 2022 untuk Dibagikan di Media Sosial pada 1 Mei Nanti
-
1 Mei Hari Apa? Bukan Libur Nasional Lebaran Hari Raya Idul Fitri 2022, Tapi Hari Buruh
-
Bolehkan Buruh Rayakan Hari Buruh Internasional May Day di Jakarta International Stadium?
-
Rayakan Hari Buruh di Luar Angkasa, Astronot Cuti dan Bebas dari Tugas
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Mengapa SBY Ingin Tempuh Jalur Hukum Soal Tudingan Dalang Ijazah Palsu Jokowi? Ini Penjelasan Analis
-
DLH DKI Jakarta Angkut 91 Ton Sampah Sisa Perayaan Malam Tahun Baru
-
Heboh Video Bus Transjakarta Keluarkan Asap Putih di Cibubur, Manajemen Buka Suara
-
Berkat Ribuan Pasukan Oranye, Jakarta Kembali Kinclong Usai Malam Tahun Baru 2026
-
Geger! Petani di Rejang Lebong Ditemukan Tewas Tersangkut di Pohon Kopi Usai Banjir Bandang
-
Malam Tahun Baru Memanas, Tawuran Remaja Nyaris Meletus di Flyover Klender
-
Agar Negara Tak Dicap Merestui Pembungkaman Kritik, Teror ke DJ Donny dan Aktivis Lain Harus Diusut
-
Tahanan Demo Agustus 2025 Meninggal di Rutan Medaeng, Mantan Napol Desak Investigasi Independen!
-
Kebakaran Rumah Kosong di Jagakarsa Saat Warga Sambut Tahun Baru 2026
-
Kemdiktisaintek Rilis Aturan Baru No 52 2025, Jamin Gaji Dosen Non-ASN