Suara.com - Setelah siaran TV Analog resmi diberhentikan, banyak masyarakat menggunakan perangkat TV digital yang mendukung fitur DVB-T2 (Digital Video Broadcasting – Terrestrial second generation). Meskipun sudah beralih ke TV digital, namun banyak yang mengeluhkan sinyal tidak muncul atau tidak ada sinyal. Untuk itu, ketahui penyebab TV Digital tidak ada sinyal lengkap dengan cara mengatasinya.
Ketika di TV Ditigal muncul tulisan "Tidak Ada Sinyal" maka secara otomatis TV tidak akan bisa menayangkan program siaran digital dari lembaga penyiaran. Anda pasti bertanya-tanya terkait penyebab hilang atau tidak adanya sinyal pada TV Digital Anda. Hal ini bukan berarti TV Anda rusak, namun ada penyebab teknis yang juga dialami oleh banyak orang.
Lantas apa saja penyebab TV digital tidak muncul sinyal atau muncul tulisan "Tidak ada sinyal" meskipun Anda sudah menggunakan set top box (STB) untuk menangkap sinyal? Ketahui penyebab dan cara mengatasinya berikut ini.
Penyebab TV Digital Tidak Ada Sinyal
Berikut beberaoa penyebab TV Digital tidak ada sinyal:
1. Kualitas Antena
Penyebab pertama tidak TV digital tidak dapat menangkap sinyal yaitu masalah antena. Pada umumnya, antena dengan kualitas yang kurang baik atau buruk tidak bisa menangkap siaran TV digital secara malsimal. Untuk itu Anda perlu memperbaiki antena dan juga pemasangan kabel harus sesuai.
2. Kabel Antena yang Usang
Kabel antena yang sudah rapuh atau usang hingga rusak juga bisa menjadi penyebab TV digital tidak bisa menangkap siaran. Hal ini disebabkan karena meskipun TV Anda sudah digital, namun masih memerlukan kabel antena tambahan untuk menangkap sinyal TV digital.
3. Arah Antena
Memasang antena dengan posisi yang kurang tepat juga dapat menjadi salah satu penyebab tidak medapatkan sinyal siaran TV digital. Oleh karena itu, sebaiknya arahkan antena Anda menuju stasiun televisi yang tepat, khususnya pada jaringan yang bagus.
4. Masalah pada Jack TV
Jack juga menjadi penyebab hilangnya sinyal TV digital Anda. Jack sendiri merupakan alat penghubung antara antena dengan STB. Sehingga sangat penting bagi Anda untuk mengecek jack, bisa jadi jack Anda sedang rusak. Jika jack rusak, maka akan berdampak terhadap sinyal yang dikirimkan ke STB. Karen itulah TV Digital tidak bisa memunculkan gambar.
5. Gangguan Sinyal di Wilayah Tempat Tinggal
Tempat tinggal Anda juga mempengaruhi tertangkapnya sinyal pada TV Digital Anda. Terkadang, daerah dataran tinggi atau perkotaan malah akan susah mendapatkan sinyal TV digital. Hal itu terjadi karena jaringannya yang terlalu rendah atau kurang bagus.
Berita Terkait
-
DPR: Masyarakat Belum Paham TV Digital, Pemerintah Diminta Sosialisasi Lebih Masif
-
Cara Pasang STB, Langsung Bisa Nonton Siaran TV Digital
-
Ingin Dapat STB Gratis dari Pemerintah? Begini Cara Ceknya
-
Ditemukan Membusuk, Penyebab Satu Keluarga di Kalideres Tewas Gegara Tak Makan-Minum Selama 3 Minggu
-
Cara Menonton Siaran TV Digital, Apakah Bisa Tanpa Set Top Box?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Angka Pengangguran di Jakarta Tembus 330 Ribu Orang, BPS Klaim Menurun, Benarkah?
-
Sebut Usulan Gelar Pahlawan Absurd, Koalisi Sipil: Soeharto Simbol Kebengisan Rezim Orba
-
Cegah Penyalahgunaan, MKD Pangkas Titik Anggaran Reses Anggota DPR Menjadi 22
-
Sanjungan PSI Usai Prabowo Putuskan Siap Bayar Utang Whoosh: Cerminan Sikap Negarawan Jernih
-
Rumah Dijarah, MKD Pertimbangkan Keringanan Hukuman untuk Sahroni, Eko Patrio, dan Uya Kuya
-
Tertangkap! 14 ABG Pelaku Tawuran di Pesanggrahan Jaksel Bawa Sajam hingga Air Cabai
-
Bukan Penipuan! Ternyata Ini Motif Pria Tabrakan Diri ke Mobil di Tanah Abang
-
Resmi! Gubernur Riau Jadi Tersangka, Langsung Ditahan 20 Hari!
-
PSI Minta Satpol PP Tegas Tertibkan Parkir Liar di Trotoar: Sudah Ganggu Pejalan Kaki!
-
Drama di MKD DPR Berakhir: Uya Kuya Lolos dari Sanksi Kode Etik