Suara.com - Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra, Habiburokhman, mengatakan bahwa pihaknya optimis bisa menang di Pilpres 2024. Menurutnya, Prabowo sudah punya pengalaman dua kali Pilpres menjadi runner up.
"Kami tentu optimis sekali pak Prabowo sudah sukses dua kali menjadi runner up pemilu, bukan kalah ya pak Prabowo tapi berhasil runner up," kata Habiburokhman di Kawasan Cikini, Jakarta Pusat, Jumat (18/11/2022).
Ia meyakini jika Pilpres 2024, Prabowo akan keluar sebagai pemenang. Usai dua edisi Pilpres sebelumnya dianggap bukan sebagai kekalahan.
"Tinggal dikit lagi the real champion," ungkapnya.
Habiburokhman menuturkan, Prabowo selalu berada di tiga besar elektabilitasnya dalam setiap hasil survei. Padahal, menurutnya, Prabowo belum bekerja dalam konteks Pilpres.
"Jadi kalau kita melihat pak Prabowo dari sekian capres angka Prabowo selalu tiga besar itu dalam kondisi kami sebetulya belum bekerja dalam konteks pilpres. Pak Prabowo belum bekerja dalam konteks pilpresisme," tuturnya.
"Mohon maaf pak Prabowo tidak bikin gimmic capres dan sebagainya, dan juga belum ada safari politik terkait pencapresan kesana-kesini, belum. Mesinnya itu istilahnya mesin baru starter saja, belum gigi 1 gigi 2-5. Sehingga saya pikir masih besar sekali pak Prabowo dan Gerindra untuk memastikan 2024 bisa menang," sambungnya.
Berita Terkait
-
Survei SSI: Elektabilitas Partai Gerindra Tertinggi, Capai 19 Persen
-
Disebut Berpeluang Diusung Partai Lain di Pilpres 2024, Benarkah Ganjar Bakal Keluar dari PDIP?
-
Minta Secara Tegas ke Anies Baswedan, FKM: Kami Mau Wapresmu Dari Unsur TNI
-
Meski Sempat Gagal di 2019, Sandiaga Uno Tetap Jadi Pilihan Publik untuk Maju Cawapres 2024
-
Ramai Survei Jelang Pilpres 2024, Pengamat Ingatkan Elektabilitas Bukan Jaminan Menang: Anies dan Jokowi Contohnya
Terpopuler
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Here We Go! Peter Bosz: Saya Mau Jadi Pelatih Timnas yang Pernah Dilatih Kluivert
- Daftar HP Xiaomi yang Terima Update HyperOS 3 di Oktober 2025, Lengkap Redmi dan POCO
- Sosok Timothy Anugerah, Mahasiswa Unud yang Meninggal Dunia dan Kisahnya Jadi Korban Bullying
Pilihan
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
Terkini
-
Lisa Mariana Diperiksa Bareskrim Sebagai Tersangka Hari Ini, Bakal Langsung Ditahan?
-
Prabowo Ingin SDM Siap Hadapi Revolusi Industri, AI Masuk Agenda Kurikulum Baru
-
Sambut HLN Ke-80, PLN Berbagi Terang Untuk Masyarakat di Berbagai Daerah
-
Setahun Prabowo-Gibran, Ray Rangkuti Soroti MBG yang Dipaksakan
-
Akhirnya Lega! Proyek Galian di Jalan TB Simatupang Selesai Lebih Awal, Lalu Lintas Kembali Normal
-
Satu Tahun Pemerintahan Prabowo-Gibran, WALHI Sebut Indonesia Gelap Semakin Nyata
-
Kasus Bullying Menimpa Timothy, Mendikti Saintek Hubungi Rektor Udayana Bicara Sanksi DO Pelaku?
-
Ray Rangkuti: Serbuan Massa ke DPR Bukti Gagalnya Politik Tahun Pertama Pemerintahan Prabowo-Gibran
-
Selain Ucapkan Ultah, Ini Tujuan Bahlil Sambangi Kediaman Prabowo di Kertanegara
-
Karena Faktor Ini, Ray Rangkuti Sebut Setahun Pemerintahan Prabowo-Gibran Semrawut