Suara.com - Politisi PDIP Ruhut Sitompul dikenal tak ragu untuk menyampaikan kritikannya terhadap sejumlah pihak, bahkan tak hanya sekali dua kali ucapan Ruhut itu kerap banjir hujatan.
Terkini, Ruhut melalui akun Twitternya sering kali mengkritisi hal-hal yang berkaitan dengan bacapres NasDem Anies Baswedan.
Seakan tak kenal takut meski sudah berulang kali dihujat, Ruhut Sitompul tetap gencar melayangkan kritikannya di media.
Ekonom senior sekaligus Mantan Menteri Koordinator Bidang Maritim dan Sumber Daya Indonesia, Rizal Ramli membeberkan ceritanya soal Ruhut Sitompul.
Rizal Ramli menyampaikan bahwa Ruhut jika bertemu dengannya secara langsung pasti akan memujinya. Dikatakan bahwa Ruhut mengagumi sosok Rizal Ramli sejak masih menjadi mahasiswa.
"Kalau ketemu langsung, Ruhut sering bilang, “Aq sejak mahasiswa di Unpad, aq sudah jadi pengagum abang. Abang sudah tokoh mahasiswa terkenal di ITB”. Dasar bokis," ungkap @RamliRizal.
Selain itu, Rizal Ramli bercerita soal Ruhut ketika masa pemerintahan SBY. Kala itu, Rizal Ramli sempat mengingatkan Ruhut untuk mengkritik dirinya secara rasional ketika wawancara dengan salah satu stasiun televisi.
Rizal juga sempat membawa nama SBY dalam ucapannya mengingatkan Ruhut agar tidak ngawur.
"Zaman SBY, sebelum di wawancara TV, RR katakan ke Ruhut, “Lu kritik RR secara rasional, tidak masalah. Tapi klo ngawur, Gua Timpe Langsung SBY!" ungkap Rizal Ramli.
Baca Juga: Jangan Kritik Ganjar Pranowo Soal Banjir Semarang, Rizal Ramli aja Dibut 'Babak Belur'
Ucapan Rizal Ramli itu benar-benar manjur, Ruhut dikabarkan seketika menciut mendengarnya.
"Dengan peringatan itu, Ruhut berubah jadi ayam sayur. Kalau debat sama Ruhut, langsung timpe employer-nya, langsung kuncup," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Jangan Kritik Ganjar Pranowo Soal Banjir Semarang, Rizal Ramli aja Dibut 'Babak Belur'
-
Tidak Buka Donasi, Denada Pilih Jual Barang Branded hingga Rumah untuk Perawatan Aisha Aurum
-
Gibran Berikan Sindiran Telak kepada Keluarga Keraton Solo yang Tidak Datang Saat Mediasi Konflik
-
Full Senyum! Gibran Kembali Berangkat ke Kantor Usai Dapat Dana Hibah Rp236 Miliar dari UEA
-
Dinilai Tak Kompeten Urus Banjir Semarang, Ganjar Dibanjiri Kritik Menohok
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Akal Bulus Pasutri Polisi Gadungan: Pura-pura Istri Pendarahan, Mobil Sopir Online Lenyap
-
Geger Siswa SMPN 19 Tangsel Tewas Diduga Dibully, Mendikdasmen: Saya Akan Dalami Kasus Ini!
-
Operasi Langit di Cilacap: BNPB 'Halau' Hujan Demi Percepat Evakuasi Korban Longsor
-
Perjalanan Cinta Rugaiya Usman dan Wiranto
-
RUU KUHAP Dikebut Tanpa Suara Publik, Anggota Komisi III DPR Terancam Dilaporkan ke MKD
-
Viral Hewan Ragunan Kurus Diduga Dana Jatah Makan Ditilep, Publik Tuntut Audit
-
Kabar Duka! Istri Wiranto, Rugaiya Usman Meninggal Dunia di Bandung
-
Geger Bayi di Cipayung: Dibuang di Jurang, Ditemukan Hidup dalam Goodie Bag Saat Kerja Bakti
-
Tegas! Pramono Anung Larang Jajarannya Persulit Izin Pembangunan Rumah Ibadah di Jakarta
-
Pramono Bantah Isu Tarif LRT Rp160 Ribu: Jadi Saja Belum