Sempat merasakan pendidikan luar negeri, Sandiaga Uno merupakan lulusan berprestasi dari Wichita State University, Amerika Serikat, dengan predikat summa cum laude.
Ia juga pernah meraih beasiswa untuk pendidikan lanjutan di Universitas George Washington, Amerika Serikat dan lulus dengan indeks prestasi kumulatif (IPK) sempurna, yaitu 4,00.
Kecerdasannya merupakan warisan dari kakeknya yang berasal dari tanah Jawa, Raden Abdoellah Rachman. Kakek dan neneknya, Raden Siti Koersilah adalah sosok pendidik yang mahir berbahasaasing seperti Inggris, Belanda, dan Jepang.
Dari garis keturunan kakeknya, Sandiaga Uno juga memiliki kekerabatan dengan tokoh pendidikan nasional, Arief Rachman.
Sementara itu, ayah dan ibu Sandiaga Uno juga tak kalah mentereng karena berasal dari keluarga terpandang. Ayahnya, Razif Halik Uno bekerja di perusaahn Caltex dan ibunya, Rachmini Rachman adalah seorang guru kepribadian.
Demikian biodata Sandiaga Uno lengkap dengan silsilah keluarganya. Semoga informasi ini bermanfaat.
Kontributor : Rima Suliastini
Berita Terkait
-
Gerindra Ogah Paksa Diri Duetkan Prabowo-Ganjar, Habiburokhman: Tak Mungkin Satu Koalisi Ada Dua Capres
-
Ketum Parpol Koalisi Bakal Putuskan Cawapres yang Terbaik, PPP Masih Berharap Sandiaga Jadi Pilihan Megawati
-
Berbeda dengan Tim Pemenangan Nasional, Ini Tugas BAJA AMIN Pengganti Tim 8
-
Respons Kans Duet Ganjar dan Prabowo, AHY: Mungkin Itu Bisa, tapi...
-
Soal Isu Dua Paslon di Pilpres 2024, Anies Baswedan Malah Pamer Koalisi Perubahan Solid dan Siap
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Kejar Target Sebelum Ramadan, Mendagri Minta Bantuan 15 Ribu TNI-Polri Bersihkan Lumpur Sumatra
-
OTT Pegawai Pajak, DJP Siap Beri Sanksi jika Terbukti Korupsi
-
Rocky Gerung Terpantau Turut Hadiri Rakernas PDIP di Ancol
-
Ganjar Soroti Pelaksanaan Demokrasi dan Isu Pilkada di Rakernas PDIP 2026
-
Tolak Wacana Pilkada via DPRD, Ganjar: Sikap PDI Perjuangan Sangat Jelas!
-
Dosen Utama STIK: UU ITE Tak Melemah, Penyebar Hoaks Tetap Bisa Dipidana!
-
AMLI Soroti Dampak Ranperda KTR: Usaha Reklame Tertekan, Tenaga Kerja Terancam
-
Dasco Persilakan Tito Lanjut Pimpin Pemulihan Aceh: DPR Fokus Anggaran dan Mengawasi
-
Dasco Pimpin Rapat di Aceh: Minta Pendataan Rumah Rusak Dikebut Sepekan
-
Viral Nenek Curi 16 Potong Pakaian di Tanah Abang, Ketahuan Usai Barang Jatuh dari Balik Gamis