Suara.com - Artis Nikita Mirzani turut memberikan komentar soal penampilan Cawapres nomor 02, Gibran Rakabuming Raka usai debat di Pilpres 2024 pada Minggu (21/1/2024).
Nikita memberikan pembelaan kepada Gibran saat disebut tak memiliki etika pada debat Cawapres tersebut.
"Disaat anies dan Ganjar kerjasama untuk membully bapak prabowo di debat ke 3 kalian tidak pernah bilang Tidak ada Etika dan gilanya tidak ada permintaan maaf," tulis Nikita Mirzani dikutip dari akun Instagram miliknya pada Selasa (23/1/2024).
"Namun disaat gibran ( samsul ) mengontrol mahmud & cakimin lalu kalian teriak teriak tidak beretika padahal mas gibran sudah 2X minta maaf," tambah Nikita Mirzani.
Ia pun mengkritik balik paslon 1 dan 3 yang tak pernah menganggap benar jika kalah debat.
"Kebiasaan deh setiap kalah debat sama belimbing sayur ada aja yang diomongin sama paslon no 1 & 3. Ga pernah benar poslon no 2 di mata paslon 1 & 3. Kalian waktu bayi di kasih asupan apaan sih sama orang tua masing-masing," tulis Nikita Mirzani.
Sontak publik pun langsung memberikan komentar beragam.
"Nik, mending anda komentar gosip artis aja karna itu ke levelmu. Kalo yg begini2an ga sanggup otakmu menangkapnya, reforma agraria aja kau ga tau apa arti sebenarnya dan begitupun utk materi2 debat lainnya. Kau itu cukup tau suntik putih dimana, dll kayak2 gitulah. Tiap2 org ada porsinya termasuk dengan junjunganmu anak pak lurah kurang ilmu jd cawapres," tulis netizen.
"TERSERAH mau pilih yang mana guys, asal jangan pilih No urut 01 & 03," tulis netizen.
Baca Juga: Beda Kekayaan Tom Lembong dan Gibran, 4 Kali Lebih Besar dari Anak Jokowi
"Biar tau rasanya di bully sma yg lebih muda sama sprti 01-03 kompak kerjasama membuly paslon 02. Skrg di balikin sama gibran yg lebih muda.. Eh tbtb mendadak triak etik. Etik-etik ndasmu drun drun," tulis netizen.
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Banjir Jakarta: Pramono Sebut Sebagian Sudah Surut, BPBD Ungkap 14 RT Masih Terendam 80 Cm
-
Menteri Trenggono Ikut Presiden ke London dan Davos Sebelum Pingsan, Tapi Besok Sudah Ngantor
-
KPK Bongkar Skema Pemerasan Caperdes Pati, Bupati Sudewo Ditaksir Bisa Kantongi Rp50 Miliar
-
Kronologi Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Suara Debam Bikin Riuh
-
Soal Sengketa Tanah Jimbaran, Ombudsman RI Sebut BPN Bali Patuhi Rekomendasi
-
Oknum TNI AL Mabuk dan Aniaya Warga Talaud, Masyarakat Geram Hingga Kapal Rusak Parah
-
Momen Wamen Didit Ambil Alih Posisi Inspektur Saat Menteri Trenggono Pingsan di Podium
-
Seskab Teddy Bongkar Isi Pertemuan 2,5 Jam Prabowo-Macron, Selaraskan Isu Global di Meja Makan
-
Penyebab Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Wamen Didit Ungkap Kondisinya
-
Update Terkini ASN Pindah ke IKN Nusantara, Tahap Awal Mulai Dilaksanakan?