Suara.com - Ajudan Prabowo Subianto, Mayor Teddy tak henti-hentinya tersorot sejak mengawal capres nomor urut 2 tersebut berkampanye, termasuk bertugas sebagai Menhan. Terakhir ia dikritik karena memberi teguran kepada seorang dokter yang juga dari kalangan TNI.
Namun, tak melulu kritikan yang ia dapat, Mayor Teddy juga sempat tertangkap basah salah tingkah ketika bertemu dengan Hercules Rosario Marshall.
Seperti diketahui, Hercules sendiri memberi dukungan terhadap capres nomor urut 2, Prabowo-Gibran di Pilpres 2024. Beberapa kampanye Prabowo-Gibran, sosok orang yang kerap dikaitkan dengan aksi premanisme ini juga hadir.
Baca Juga:
Paras Ajudan Selvi Ananda Jadi Sorotan, Latar Belakang Tak Kalah dari Mayor Teddy
Dibilang Nyindir Gegara Tanya Harga Beras, Ganjar Kena Ulti Netizen: Kalau 16 Suara Bapak
Meski terkenal sangar, Hercules juga cukup akrab dengan orang-orang penting yang berada di lingkaran capres Prabowo Subianto, termasuk Mayor Teddy.
Mengutip akun TikTok, @andiida_03, Sabtu (24/2/2024), Hercules yang setelah hadir dalam kampanye berpapasan dengan Mayor Teddy. Ajudan Prabowo tersebut langsung menghampiri dan berniat menjabat tangan Hercules.
Namun bukannya mendapat tanggapan, Mayor Teddy justru tersadar bahwa tangan kanan Hercules adalah palsu. Tampak ia sedikit memukul kecil tangan tersebut, diikuti senyuman salah tingkah.
"Moon maap tapi ini lucu, mayted kayak baru sadar kalau tangan yang dikasih buat salaman itu tangan palsu. Maap bang Hercules saya cuma ngetawain ekspresi mayted," tulis caption video.
Ekspresi kocak Mayor Teddy tak bisa disembunyikan, antara salah tingkah dan kikuk, wajah Mayor Teddy justru disorot netizen.
"Pake digeplak lagi tangannya (Hercules)," celetuk netizen pertama.
"Mayted kaget apa takut gitu ya?" serga lainnya.
"Ahahaha, ngakak banget liat ekspresi mas Teddy," celetuk lainnya.
"Syok berat kayaknya itu," ujar lainnya.
Berita Terkait
-
Lawatan Selesai, Ini Rangkuman Capaian Strategis Prabowo di Inggris, Swiss dan Prancis
-
Ahmad Ali PSI Luruskan Tafsir Podcast: Gibran Adalah Wapres Potensial, Bukan Lawan Politik Prabowo
-
Saleh Daulay: Reshuffle Kabinet Hak Konstitusional Presiden Prabowo
-
Pasti Dilunasi, Intip Perjalanan Warisan Utang Indonesia yang Tak Pernah Gagal Dibayar
-
Rotasi Besar Polri, Irjen Sandi Nugroho Geser Andi Rian di Polda Sumsel!
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Banjir Jakarta: Pramono Sebut Sebagian Sudah Surut, BPBD Ungkap 14 RT Masih Terendam 80 Cm
-
Menteri Trenggono Ikut Presiden ke London dan Davos Sebelum Pingsan, Tapi Besok Sudah Ngantor
-
KPK Bongkar Skema Pemerasan Caperdes Pati, Bupati Sudewo Ditaksir Bisa Kantongi Rp50 Miliar
-
Kronologi Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Suara Debam Bikin Riuh
-
Soal Sengketa Tanah Jimbaran, Ombudsman RI Sebut BPN Bali Patuhi Rekomendasi
-
Oknum TNI AL Mabuk dan Aniaya Warga Talaud, Masyarakat Geram Hingga Kapal Rusak Parah
-
Momen Wamen Didit Ambil Alih Posisi Inspektur Saat Menteri Trenggono Pingsan di Podium
-
Seskab Teddy Bongkar Isi Pertemuan 2,5 Jam Prabowo-Macron, Selaraskan Isu Global di Meja Makan
-
Penyebab Menteri Trenggono Pingsan di Upacara Duka, Wamen Didit Ungkap Kondisinya
-
Update Terkini ASN Pindah ke IKN Nusantara, Tahap Awal Mulai Dilaksanakan?