Suara.com - Harta kekayaan Anies Baswedan ternyata cuma seharga cincin pengacara kondang Hotman Paris Hutapea. Hal itu terungkap setelah ditelusuri mahalnya harga cincin pengacara berdarah Batak itu.
Lantas, berapa total kekayaan mantan Gubernur DKI Jakarta itu? Berdasarkan laporan harta kekayaan pada 9 Februari 2023, Anies Baswedan cuma punya harta seharga Rp 11,18 miliar.
BACA JUGA:
- Ernest Prakasa Minta Erick Thohir Jauhi Ruang Ganti Pemain Timnas U-23: Tahan Godaan!
- Fedi Nuril Siapkan Anaknya Lawan Keturunan Jokowi, Netizen: Dukung Komeng Nyapres, Paling Benar Pimpin Negeri Komedi!
- Ernest Prakasa Ingatkan Erick Thohir Tahan Godaan Pencitraan Timnas Indonesia, Netizen: Kayak Paling Benar Aja Lho!
Harta kekayaan itu berupa tanah dan bangunan senilai Rp 14,66 miliar. Lalu, Anies juga memiliki 5 bidang tanah dan bangunan yang tersebar di wilayah Jakarta Selatan, Sleman, dan Ponorogo.
Anies juga memiliki dua motor dan satu mobil, yakni motor Vespa Sprint dan Kawasaki EX250V dan mobil Honda Odyssey Minibus. Total aset alat transportasi Anies mencapai Rp 550 juta.
Selain itu Anies juga memiliki harta bergerak lainnya senilai Rp1,38 miliar, surat berharga Rp61,07 juta, kas dan setara kas sebesar Rp1,39 miliar. Ada juga harta lainnya Rp675,24 juta serta utang Rp7,55 miliar.
Lalu, berapa harga cincin Hotman Paris? Pengacara kondang ini pernah membongkar harga cincinnya pada tahun 2022 lalu. Menurutnya, harga cincinnya tembus miliaran juta rupiah.
Meski begitu, Hotman menyebutkan harga cincin berliannya bisa berubah sesuai naik-turunnya dollar. "Saya tanya terakhir sudah Rp 6 miliar. Ini 13 karat," katanya.
Hotman juga pernah menyebut bahwa salah satu cincinnya berharga Rp 12 miliar. Cincin tersebut berlian 13 karat.
Hotman Paris memang pengacara nyentrik yang selalu memamerkan cincinnya. Ia pun memamerkan cincinnya kepada Anies Baswedan saat sebelum sidang putusan MK terkait sengketa Pilpres 2024, Senin (22/4/2024).
Hotman pun memajang fotonya bareng Anies di Instagram pribadinya.
"Sebelum sidang putusan MK Anies minta cincin Hotman di tujukkan!! anies: Mana cincinmu yg memukau??" tulis Hotman dalam unggahannya, dikutip Rabu (24/4/2024).
Pembaca bisa menilai sendiri bahwa memang harga salah satu cincin Hotman Paris setara dengan total kekayaan Anies Baswedan. Bukan main kekayaan pengacara asal Sumatera Utara itu.
Berita Terkait
-
Hotman Paris Ternyata Bukan Pengacara Terkaya di Indonesia
-
Adu Kekayaan Ahok vs Hotman Paris, Ribut Soal Korupsi Pertamina: Kau Cuap-cuap Seolah Manusia Suci!
-
Dipamerkan Usai Putusan MK, Harga Satu Cincin Hotman Paris Setara Total Kekayaan Anies Baswedan
-
Segini Harga Cincin Hotman Paris yang Diledek Rocky Gerung Lebih Berkilau dari Otaknya
-
Gabungan Kekayaan Capres-cawapres Anies-Muhaimin, Prabowo-Gibran dan Ganjar-Mahfud
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
Jejak Karier Mentereng Mayjen Agustinus Purboyo, Kini Pimpin 'Pabrik' Jenderal TNI AD Seskoad
-
Apa Ketentuan Pengangkatan Honorer PPPK Paruh Waktu 2025? Ini Aturan KemenpanRB
-
Pramono Ungkap Fakta Baru Buntut Ledakan SMAN 72: Banyak Siswa Ingin Pindah Sekolah
-
Aksi Heroik 10 Anjing Pelacak K9, Endus Jejak Korban Longsor Maut di Cilacap
-
Finish 10K BorMar 2025 dalam 81 Menit, Hasto Kristiyanto Lampaui Capaian Pribadi: Merdeka!
-
Sriwijaya Ranau Gran Fondo 2025 Tegaskan Seruan Gubernur Herman Deru: Jaga Alam Demi Pariwisata
-
Masih Tunggu Persetujuan Orang Tua, SMAN 72 Belum Bisa Belajar Tatap Muka Senin Besok
-
International Parade Marching Carnival Sukses Digelar, Jember Siap Menjadi Pusat Event Besar
-
Hasto Kristiyanto Ikut Start 10K BorMar 2025: Mencari Daya Juang di Bawah Keagungan Borobudur
-
Daftar 11 Nama Korban Longsor Cilacap yang Berhasil Diidentifikasi, dari Balita Hingga Lansia