Suara.com - Mulyono, teman kuliah Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi) akhirnya muncul ke publik dan memberikan klarifikasi. Namanya viral dengan tuduhan sebagai calo tiket bus di Terminal Tirtonadi, Solo.
Mulyono memberikan klarifikasi ditemani kader Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Dian Sandi Utama.
Mulyono yang akrab dipanggil Mukidi oleh kawan-kawannya, membantah keras tudingan dirinya adalah calo Terminal Tirtonadi.
Klarifikasi tersebut disampaikan dalam sebuah video yang diunggah oleh Dian Sandi pada Senin (28/7/2025). Hal itu dilakukan sebagai respons atas tuduhan yang sebelumnya dilontarkan pengacara Muhammad Taufiq dan aktivis media sosial, dokter Tifa.
“Sampai Pak Taufiq itu cari ke terminal. Tapi orang terminal bilang tidak pernah melihat orang ini. Fitnah-fitnah saja,” ujar Dian Sandi.
Mulyono sendiri menanggapi tudingan tersebut dengan santai dan penuh tawa. Ia mengaku tak menyangka akan dikaitkan dengan dunia percaloan.
Berikut 5 pengakuan Mulyono yang ia sampaikan untuk meluruskan fakta yang berkembang.
1. Pernah Beli Tiket Tapi Bukan Jadi Calo
Saat ditanya apakah dirinya memang pernah jadi calo, Mulyono tertawa. “Kalau beli tiket pernah, Pak,” jawabnya sambil terbahak. Ia menegaskan bahwa dirinya tak pernah bergelut dalam dunia percaloan.
2. Karier Sebagai Rimbawan
Mulyono menjelaskan bahwa usai lulus kuliah di Fakultas Kehutanan UGM, ia langsung terjun ke lapangan.
“Saya selesai kuliah langsung ke Pulau Mentawai, lalu keliling ke Maluku, Sulawesi, Papua, dan terakhir di Jambi,” katanya.
3. Pekerjaan di Sektor Swasta Kehutanan
Ia menyatakan telah berkarier puluhan tahun di sektor swasta, khususnya dalam bidang kehutanan.
“Saya orang swasta, jadi enggak pernah pensiun. Saya kerja di lapangan seperti survey dan inventarisasi area-area,” jelasnya.
Berita Terkait
-
Dari Anak Tukang Becak, KUR BRI Bantu Slamet Bangun Usaha Gilingan hingga Bisa Beli Tanah dan Mobil
-
Ternak Mulyono Diseret Yudo Sadewa, Usai Blunder Sebut Sri Mulyani Agen CIA
-
Tak Cuma Sri Mulyani, Yudo Sadewa Sentil 'Ternak Mulyono' di Tengah Kontroversi
-
5 Kontroversi Yudo Sadewa Anak Menkeu Purbaya, Terbaru Singgung Ternak Mulyono
-
Cengengesan, Sikap Yudo Sadewa saat Klarifikasi soal Sri Mulyani Agen CIA Banjir Kritik
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Megawati Tawarkan Pancasila Jadi Etika Global Baru: Dunia Butuh Moralitas, Bukan Dominasi Baru
-
Terkuak! Detik-detik Mengerikan Sebelum Pemuda Nekat Gantung Diri di Flyover Pasupati Bandung
-
Bupati Sudewo Gagal Dimakzulkan: DPRD Pati Bantah Ada Rekayasa, Apa Hasil Rapat Paripurna?
-
Kala Megawati Kenang Momen Soeharto Tolak Bung Karno Dimakamkan di TMP
-
Peringatan Megawati Buat Dunia: Penjajahan Kini Hadir Lewat Algoritma dan Data
-
Wanti-wanti Pemprov DKI Hadapi Cuaca Ekstrem, DPRD Pesimistis Jakarta Bebas Banjir, Mengapa?
-
Ada Apa dengan Jokowi? Batal Hadiri Kongres III Projo Karena Anjuran Tim Dokter
-
Pengunjung Tak Perlu Cemas, Ini Kantong-kantong Parkir Konser BLACKPINK di SUGBK Jakarta
-
Megawati Ingatkan Soal Bahaya AI: Buat Saya yang Paling Baik Adalah Otak yang Diberikan Tuhan
-
Cahaya dan Harapan di HLN ke-80: PLN Sambungkan Listrik Gratis bagi Keluarga Prasejahtera di Padang