Suara.com - Polda Metro Jaya telah menyiapkan layanan Samsat Keliling yang beroperasi Senin (28/6/2021). Di lokasi ini, para pemilik bisa melakukan pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) secara mobile.
Dikutip dari kantor berita Antara, Polda Metro Jaya melalui akun Twitter @TMCPoldaMetro di Jakarta menyebutkan bahwa tersedia 14 titik Samsat Keliling, dengan cakupan wilayah Jakarta, Depok, Tangerang dan Bekasi (Jadetabek). Dan pelayanan tadi diberikan untuk memudahkan masyarakat agar taat hukum dan membayar kewajiban membayar pajak kendaraan.
Di gerai Samsat Keliling warga masyarakat bisa melakukan pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) tahunan. Sementara untuk perpanjangan STNK dan mengganti pelat nomor kendaraan harus hadir langsung ke kantor Samsat.
Sebelum bertolak menuju lokasi, pembayar pajak diimbau membawa dokumen yang menjadi persyaratannya. Seperti adalah membawa KTP, BPKB, dan STNK asli, beserta salinan fotokopi dari masing-masing dokumen asli.
Dan di masa pandemi Covid-19 ini, penerapan protokol kesehatan dengan menjaga jarak fisik, memakai masker dan mencuci tangan mesti diindahkan. Adalah penting untuk tidak berada dalam sebuah kerumunan atau menciptakan kerumunan yang berpotensi menjadi arena penularan virus.
Berikut daftar 14 lokasi Samsat Keliling Jadetabek hari ini:
- Jakarta Pusat : halaman parkir Samsat Jakarta Pusat
- Jakarta Utara: halaman parkir Samsat Jakarta Utara
- Jakarta Barat : halaman parkir Samsat Jakarta Barat
- Jakarta Selatan: halaman parkir Samsat Jakarta Selatan
- Jakarta Timur : halaman parkir Samsat Jakarta Timur
- Depok: halaman parkir Samsat Depok
- Kota Tangerang: halaman parkir Samsat Kota Tangerang dan Palm Semi Kota Tangerang
- Ciledug: halaman parkir Samsat Ciledug dan Kantor Kecamatan Pinang
- Serpong: halaman parkir Samsat Serpong dan ITC BSD Serpong
- Ciputat: halaman Ruko Gerai Bintaro Sektor 3A
- Kelapa Dua: Polsek Pakuhaji Kelapa Dua dan Pasar Modern Intermoda Cisauk
- Kota Bekasi: halaman parkir Kantor Kecamatan Bantar Gebang
- Kabupaten Bekasi: halaman parkir Samsat Kabupaten Bekasi
- Cinere: halaman parkir Samsat Cinere.
Berita Terkait
-
Polisi Periksa 12 Saksi Kasus Teror DJ Donny dan Influencer, Kapan Pelaku Ditangkap?
-
Air Banjir Terus Naik! Polda Metro Jaya Evakuasi Warga di Asrama Pondok Karya
-
Kenapa STNK Perlu Diperpanjang? Ternyata Ini Alasannya
-
Nasib Pandji Pragiwaksono di Tangan Polisi, Penyelidik Mulai Analisis Barang Bukti Materi Mens Rea
-
Isi Flashdisk Penjerat Pandji Pragiwaksono Dibedah Polisi, Ada Rekaman Acara 'Mens Rea'
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Pajak Opsen Jadi Tantangan Industri Sepeda Motor Indonesia Tahun 2026
-
Apa Saja Motor Bekas 2 Jutaan yang Bisa Dibeli? Cek 5 Opsinya di Sini!
-
Anak Dapat SIM di 2026? Ini 5 Rekomendasi Motor Bekas Murah Ramah Pemula
-
Daftar Sedan Bekas Paling Bandel Harga 70 Jutaan yang Irit dan Minim Drama Perawatan
-
Harga Alphard Eks Menag Yaqut di LHKPN Tuai Sorotan, Beda Jauh dari Harga Resmi?
-
Uang Rp30 Juta dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Ekonomis dan Irit BBM
-
Tips Menghindari Beli Motor Bekas Kena Banjir Rob, Cek Dulu 5 Bagian Berikut
-
5 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta Pilihan Terbaik 2026, Kuat Nanjak dan Bandel di Jalan Rusak
-
Toyota Gazoo Racing Resmi Berganti Nama Demi Fokus pada Mobil Performa Tinggi
-
AHM Gelar Service Motor Gratis Dukung Pemulihan Bencana di Sumatera