Suara.com - Apabila Anda ingin bekerja di luar negeri, maka anda harus mempunyai keahlian lebih. Berdasarkan penelitian yang dilakukan LinkedIn, ada 10 keahlian khusus yang diperlukan untuk mengejar karir di luar negeri.
Studi itu dilakukan LinkedIn dari anggotanya yang pindah kerja ke luar negeri. Keahlian yang paling banyak diperlukan adalah di bidang mekanis, teknik dirgantara dan teknik perangkat halus (software).
10 keahlian teratas yang diperlukan untuk mencari pekerjaan di luar negeri adalah:
1. Pemasaran media sosial
2. Teknik dirgantara dan mekanik
3. Pengembangan Java
4. Ilmu pengetahuan
5. Militer dan pertahanan serta keamanan nasional
6. Penerjemah bahasa asing
7. Kebijakan publik dan hubungan internasional
8. Manajemen teknik perangkat halus (software)
9. Ritel
10. Konsultan manajemen, strategi bisnis dan analis
“Apabila Anda mencari pekerjaan yang bisa membuat anda mengunjungi banyak kota di dunia, maka Anda harus fokus pada studi yang dilakukan di atas,” kata manajer insights di LinkedIn, Lindsay Ahearne.
Studi tersebut juga menyebutkan pekerjaan spesifik yang paling banyak dikejar di luar negeri. Pekerjaan itu antara lain pengembangan bisnis, pemasaran, penelitian, media dan komunikasi serta manajemen produk.
Tag
Berita Terkait
-
500 Ribu Lulusan SMK Siap Go Global: Cak Imin Targetkan Tenaga Terampil Tembus Pasar Dunia
-
Bukan Tak Ada Lapangan Kerja, PCO Jelaskan Maksud Menteri Karding Sarankan Cari Kerja di Luar Negeri
-
Desakan Ekonomi Membuat TKI Rentan Terjerat Perdagangan Orang
-
Desakan Ekonomi Jadi Pemicu TKI Mudah Terjebak Perdagangan Orang
-
Lebih dari Sekadar Gaji Besar, Ini Daya Tarik Bekerja di Luar Negeri bagi Orang Indonesia
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Banyak Peretas, OJK Perketat Aturan Keamanan Digital di BPR
-
Instran Minta Pemerintah Tak Hanya Hitung Untung-Rugi dari Pengembangan Transportasi Umum
-
Miris! 30 Persen Gaji Masyarakat untuk Bayar Ongkos Transportasi
-
Soal Kenaikan DMO, Bahlil: Kebutuhan Dalam Negeri Harus Dipenuhi Dulu
-
Pengusaha IHT Minta Pemerintah Membina, Bukan Binasakan Industri Tembakau
-
Bahlil: Realisasi Investasi Sektor ESDM Investasi Turun, PNBP Gagal Capai Target
-
Timothy Ronald dan Akademi Crypto Mendadak Viral, Apa Penyebabnya
-
Indonesia Raih Posisi Runner-up di Thailand, BRI Salurkan Bonus Atlet SEA Games 2025
-
Fenomena Demam Saham Asuransi Awal 2026, Kesempatan atau Jebakan Bandar?
-
IATA Awali Operasional Tambang di Musi Banyuasin, Gandeng Unit UNTR